Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komentar Pedas Simic soal Strategi Ulur Waktu Song Lam Nghe An

Kompas.com - 15/03/2018, 18:38 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Striker Persija Jakarta, Marko "Super" Simic, memberikan komentar pedas soal strategi ulur waktu yang nyaris sukses diterapkan Song Lam Nghe An (SLNA). Hal terjadi ketika Persija menjamu tim asal Vietnam tersebut dalam penyisihan grup Piala AFC.

Persija sempat frustrasi melakoni laga yang disaksikan puluhan ribu suporter Persija. Beruntung, Macan Kemayoran menang secara dramatis dengan skor 1-0 dalam duel di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Rabu (14/3/2018).

(Baca Juga: Persija Vs Song Lam Nghe An - Celoteh Kocak Riko Simanjuntak Saat Menuju Bus Pemain)

Gol Addison Alves pada pengujung laga sukses mengamankan tripoin penting Persija demi menjaga asa lolos dari Grup H Piala AFC 2018. Mereka kini sama-sama mengumpulkan tujuh poin dengan SLNA.

Walaupun begitu, pertandingan sempat diwarnai friksi antarpemain kedua tim. Persija menganggap oknum pemain SLNA sengaja mengulur waktu dengan berpura-pura cedera.

(Baca Juga : Persija Vs Song Lam Nghe An - Tanpa Bendera Palestina dan Yel-yel Kebencian, The Jakmania Patut Diacungi Jempol)

"Kami tidak nyaman melihat gaya bermain yang mereka pilih," ucap Simic kepada wartawan selepas pertandingan.

"Mereka tergeletak di lapangan tanpa sebab yang jelas. Saya pikir ini strategi yang mencoreng asas fair play," tutur pemain asal Kroasia itu.

Adapun Simic gagal mencetak gol dalam dua laga beruntun Persija melawan SLNA. (Segaf Abdullah)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com