Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Undian Liga Negara Eropa, Jerman dan Perancis Satu Grup

Kompas.com - 24/01/2018, 19:50 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Undian Liga Negara Eropa atau UEFA Nations League, di Lausanne, Swiss, Rabu (24/1/2018), membagi 55 negara menjadi empat divisi.

Hasil undian tersebut menempatkan Jerman dan Perancis di Grup 1 Liga A.

Keduanya merupakan tim berstatus pemegang trofi Piala Dunia.

Jerman memenangi Piala Dunia pada 1954, 1974, 1990, dan 2014. Sementara itu, Perancis mengangkat trofi bergengsi tersebut pada 1998.

Selain harus saling "bunuh", Jerman dan Perancis juga akan berhadapan dengan Belanda.

Baca juga : Mari Mengenal UEFA Nations League, Kompetisi Baru di Eropa...

Adapun tuan rumah Piala Dunia 2018, Rusia, berada di Grup 2 Liga B bersama Swedia dan Turki.

Liga Negara Eropa atau UEFA Nations League adalah kompetisi antarnegara Eropa yang digelar sebagai respons atas keluhan rendahnya kualitas dan daya saing laga uji coba tim nasional.

Dilansir BolaSport.com dari situs resmi UEFA, keputusan menyelenggarakan Liga Negara Eropa merupakan hasil dari Kongres Biasa ke-38 UEFA di Astana, Kazakstan, pada 27 Maret 2014.

Format dasar Liga Negara Eropa ini akan menggunakan sistem promosi dan degradasi.

Baca juga : Sistem Promosi-Degradasi pada Liga Negara Eropa

Sebanyak 55 negara anggota UEFA dibagi ke empat liga, yaitu Liga A, B, C, dan D.

Empat divisi dibagi berdasarkan peringkat negara-negara Eropa tersebut di koefisien UEFA.

Berikut hasil lengkap undian Liga Negara Eropa:

Liga A

Grup 1: Jerman, Perancis, Belanda

Grup 2: Belgia, Swiss, Islandia

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com