Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemain Bali United U-19 Cedera Leher karena Dipukul Lawan

Kompas.com - 22/10/2017, 12:27 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Sepak bola Indonesia kembali memakan korban, kali ini Ricky Nova Asterix dari tim U-19 Bali United.

Ricky Nova Asterix mengalami cedera leher saat timnya melawan Bhayangkara FC pada partai babak 18 besar Liga 1 U-19 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Sabtu (21/10/2017).

Pertandingan yang berakhir dengan skor 2-2 itu sempat dihentikan pada masa injury time. Pemicunya adalah perselisihan di antara beberapa pemain.

(Baca Juga: Egy Maulana Vikri, Bukti Real Madrid Tak Lagi Benci Pemain Asia)

Awalnya, Bhayangkara tengah menguasai bola melalui Icthio Ni Matul Akbar. Bola berhasil direbut pemain Bali United, namun Icthio yang emosi melepaskan tendangan keras kaki kanan mengenai tulang kering lawan.

Keributan pun terjadi. Kapten Bhayangkara FC, Reksa Maulana, berlari dan mendorong kekerumunan.

Reksa juga tertangkap kamera melakukan tindakan tidak terpuji dengan memukul leher pemain Bali United U-19, Ricky Nova Asterix.

Pemilik nama terakhir tergeletak tidak sadarkan diri dan langsung ditandu keluar untuk dibawa ke rumah sakit. Dari alat yang digunakan untuk menggunakan, Ricky Nova kemungkinan mengalami cedera leher.

Saling dorong terlihat berlangsung beberapa menit tanpa dilerai oleh panpel dan pihak keamanan di area depan tribune VIP stadion.

Berikut ini adalah video insiden tersebut:

Laga kedua tim berakhir 2-2. Gol Bhayangkara FC dicetak oleh Jadug Arya Aragani pada menit ke-24 dan Sani Rizki Fauzi pada menit ke-80

Dan gol Bali United membalas lewat Kadek Agung Widyana Putra pada menit ke-64 dan Dalen Ramadhan ketika masa injury time.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on Oct 21, 2017 at 8:05am PDT

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Pemain Terlupakan Man City Bisa Dapat Medali Juara Premier League

Liga Inggris
Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Kata Manajer Tim Terkait Ujian Madura United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com