Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alexis Sanchez Mulai Berlatih Kembali bersama Arsenal

Kompas.com - 13/08/2017, 14:00 WIB
Eris Eka Jaya

Penulis

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Penyerang andalan Arsenal, Alexis Sanchez, dikabarkan telah berlatih kembali bersama The Gunners.

Penyerang asal Cile tersebut akhir-akhir ini dikabarkan akan pindah karena kontraknya di Arsenal tinggal menyisakan satu tahun.

Namun, Manajer Arsenal, Arsene Wenger, menegaskan Sanchez tak dijual meski kemungkinan besar dia bisa kehilangan sang pemain pada akhir musim dengan gratis.

Manchester City dan PSG dikabarkan sebagai tim yang paling ingin mendatangkan Sanchez.

Sanchez sendiri tidak turun pada laga pertama Liga Inggris musim ini ketika Arsenal menang 4-3 atas Leicester City, Sabtu (12/8/2017) dini hari WIB.

Pemain berusia 28 tahun tersebut harus absen karena cedera otot perut.

Sanchez pun menonton perjuangan rekan-rekannya melalui tribune di Stadion Emirates.

"Alexis berlatih dengan baik hari ini dan menjalani sesi latihan yang bagus untuk pertama kalinya karena dia memiliki sedikit ketegangan otot," tutur Wenger.

"Dia fokus dan bahagia di ruang ganti karena kami memenangi pertandingan," ujarnya Wenger dilansir BolaSport.com dari Telegraph.

Arsene Wenger juga mengungkapkan bahwa kemenangan atas Leicester sangat penting bagi Arsenal.

Kemenangan tersebut memberikan kepercayaaan diri kepada Arsenal sebelum melakoni dua partai tandang, yaitu ke Stoke di pekan kedua dan selanjutnya ke Liverpool.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com