Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arthur Irawan Merapat ke PSM Makassar

Kompas.com - 08/02/2017, 18:15 WIB

Tim Redaksi

Sumber -

BANDUNG, KOMPAS.com - Fullback Arthur Irawan merapat ke PSM Makassar. Kini, sang pemain tengah menjalani tes medis dan sudah masuk tahap finalisasi kontrak.

Sebelumnya, Arthur Irawan lebih santer dikabarkan untuk berkostum Persija Jakarta. Eks pemain klub Belgia, Waasland-Beveren itu memang berstatus join-training dengan tim Ibu Kota sejak Kejuaraan Sepak Bola Torabika (TSC) 2016.

"Kini, Arthur sedang tes medis dan dalam tahap finalisasi kontrak dengan PSM Makassar. Kontrak akan ditandatangani sebelum laga kedua PSM di Piala Presiden 2017," ucap Ryan Ghozali, perwakilan Arthur saat dihubungi JUARA, Rabu (8/2/2017).

Merujuk pernyataan Ryan, Arthur bakal diresmikan sebelum PSM bersua Persela pada laga kedua Grup C di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Minggu (12/2/2017).

"Apakah sudah boleh dibilang resmi? Tunggu saya tanda tangan kontrak dulu saja. Saya akan pastikan pada pekan ini," tutur Arhur.

 

Welcome to Makassar Arthur Irawan Look forward to see you in action

A photo posted by robert rene alberts (@robertrenealberts) on

Usia Arthur yang masih berusia 23 tahun menguntungkan buat PSM. Apalagi, jika aturan PSSI yang mewajibkan setiap klub memainkan tiga pemain U-23 per laga resmi diterapkan pada Liga 1.

Sejauh ini, PSM sudah memiliki empat stok pemain U-23. Keempatnya yakni Syaiful (23, kiper), Wasyiat Hasbullah (22, fullback), Asnawi Mangkualam Bahar (18, gelandang), dan Ridwan Tawainella (21, winger).

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Euro 2024, Saat Southgate Dilempari Gelas Plastik Usai Inggris Vs Slovenia

Internasional
Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Kehilangan Terbesar Madura United, Hugo Gomes

Liga Indonesia
Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Perancis Vs Polandia, Masalah Lain Dialami Mbappe Saat Pakai Topeng

Internasional
Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Klasemen Peringkat 3 Terbaik Euro 2024, Belanda-Slovenia Lolos 16 Besar

Internasional
Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Luapan Tak Sangka Slovenia Lolos 16 Besar Euro untuk Kali Pertama...

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024: Inggris, Denmark, Perancis Melaju

Internasional
Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Hasil Euro 2024 dan Klasemen Akhir Grup C-D: Inggris Juara Grup, Perancis Kedua, Belanda Kalah

Internasional
Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Luapan Kecewa Koeman Belanda Kalah dari Austria: Mengerikan...

Internasional
Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Teddy Tjahjono Mundur dari Persib, Standar Tinggi bagi Pengganti

Liga Indonesia
Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Hasil Inggris Vs Slovenia: Mubazirnya 694 Umpan The Three Lions

Internasional
Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Hasil Denmark Vs Serbia, 10 Tembakan Bawa Eriksen dkk ke 16 Besar

Internasional
Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Hasil Belanda Vs Austria, Lahirnya 2 Gol Bersejarah

Internasional
Hasil Belanda Vs Austria 2-3, Kekalahan Belanda Dinodai Gol Bunuh Diri Tercepat di Piala Eropa

Hasil Belanda Vs Austria 2-3, Kekalahan Belanda Dinodai Gol Bunuh Diri Tercepat di Piala Eropa

Internasional
Hasil Perancis Vs Polandia, Mbappe dan Topeng Keberuntungan Antarkan Perancis Lolos

Hasil Perancis Vs Polandia, Mbappe dan Topeng Keberuntungan Antarkan Perancis Lolos

Internasional
Mbappe Tak Sabar Kembali Merumput, Meski Terkendala dengan Masker Baru

Mbappe Tak Sabar Kembali Merumput, Meski Terkendala dengan Masker Baru

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com