Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Teroris Brussels Catut Identitas Eks Pemain Inter Milan

Kompas.com - 29/03/2016, 19:42 WIB
Anju Christian

Penulis

BRUSSELS, KOMPAS.com — Pelaku bom bunuh diri di Kota Brussels, Khalid El Bakraoui, mencatut nama eks pemain Inter Milan, Ibrahim Maaroufi, untuk melakukan aksinya.

Khalid adalah teroris yang menyerang Stasiun Maalbeek, Selasa (22/3/2016). Sementara itu, saudaranya, Ibrahim, melakukan pengeboman di Bandara Saventem. 

Dilaporkan Sky TG24, Khalid menggunakan identitas palsu tersebut untuk menyewa sebuah rumah di Brussels. Rumah tersebut dijadikan tempat persembunyian kelompok teroris dan sempat digerebek pada 9 Desember 2015.

Di rumah itu pula, mereka diyakini merencanakan serangan bom terhadap Paris pada November 2015.

Kepolisian Belgia tidak menemukan hubungan antara Khalid El Bakraoui dan Ibrahim Maaroufi. Khalid, yang berasal dari Aljazair, diduga membutuhkan identitas Belgia untuk memudahkan manuvernya.

MARCELLO PATERNOSTRO/AFP Ibrahim Maaroufi mengenakan seragam Inter Milan ketika melawan tim Olimpiade Cina pada partai uji coba di Stadion Brunico, 17 Januari 2007.

Adapun Ibrahim memiliki status kewarganegaraan ganda, yaitu Maroko dan Belgia. Brussels menjadi kota kelahiran gelandang berusia 27 tahun tersebut.

Ibrahim berstatus sebagai pemain Inter dari 2006 hingga 2009. Pada musim 2006-2007, pelatih Roberto Mancini memberikan kesempatan debut Serie A kepada Ibrahim.

Juara AS Roma 1-1 Inter Milan: Jaga Tren

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com