Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Herrera Bantah Ingin Tinggalkan Old Trafford

Kompas.com - 02/12/2015, 09:06 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Juara.net

MANCHESTER, KOMPAS.com - Gelandang Manchester United, Ander Herrera, mengungkapkan kebahagiaannya berkarier di Old Trafford. Itu dia tuangkan melalui akun Twitter miliknya.

Pemain asal Spanyol tersebut mengatakan hal itu menyusul adanya rumor yang menyebutkan bahwa Herrera tak betah di Manchester United.

Kabar itu muncul karena Herrera gagal mendapatkan kepercayaan dari sang manajer, Louis van Gaal, untuk menjadi pemain utama Setan Merah.

Akan tetapi, eks pemain Athletic Bilbao itu membantahnya. Melalui akun Twitter miliknya, Herrera mengungkapkan kebahagiaannya di Manchester United, sambil memposting gambar sesi wawancaranya di sebuah majalah.

"Wawancara dilakukan pada pekan lalu. Sangat bahagia di Mancheser United," tulis Herrera pada akun Twitter miliknya, @AnderHerrera, pada Selasa (1/12/2015).

Pada gambar postingan itu, terdapat sebuah kutipan yang menunjukan optimisme Herrera mengenai masa depannya dalam balutan seragam Manchester United.

"Aku tidak ingin impian ini berakhir. Aku harus tampil sebaik mungkin jika ingin tetap bermain selama mungkin di klub ini," demikian kutipan dalam gambar postingan Herrera di Twitter.

Pada musim ini, Herrera sudah bermain sebanyak 14 pertandingan di seluruh kompetisi dengan menorehkan tiga gol dan tiga assist untuk Manchester United.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HT Borussia Dortmund Vs Real Madrid: Los Blancos Dihajar 8 Tembakan, Skor Sama Kuat

HT Borussia Dortmund Vs Real Madrid: Los Blancos Dihajar 8 Tembakan, Skor Sama Kuat

Liga Champions
Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Kunci Sukses Fajar/Rian ke Final Singapore Open 2024

Badminton
Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Line Up Real Madrid untuk Final Liga Champions

Liga Champions
Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Tekad Donnarumma di Euro 2024: Bawa Kebahagiaan bagi Rakyat Italia

Internasional
Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Borussia Dortmund vs Real Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

PSSI Harap Polisi Bertindak Tegas Menyusul Aksi Pelemparan Batu ke Suporter Persib

Liga Indonesia
Pesan Motivasi Legenda Dortmund Jelang Hadapi Real Madrid

Pesan Motivasi Legenda Dortmund Jelang Hadapi Real Madrid

Liga Champions
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajri ke Final, Gregoria Terhenti

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajri ke Final, Gregoria Terhenti

Badminton
Hasil Sprint Race MotoGP Italia, Bagnaia Pemenang dan Martin Gagal untuk Kali Pertama

Hasil Sprint Race MotoGP Italia, Bagnaia Pemenang dan Martin Gagal untuk Kali Pertama

Motogp
Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Liga Champions
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Badminton
Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Sports
BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

Liga Indonesia
Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com