Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terungkap Sosok Terpenting di Chelsea

Kompas.com - 10/04/2015, 02:41 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber ESPN FC
LONDON, KOMPAS.com - Jose Mourinho menjelaskan bahwa ia tidak menganggap dirinya sebagai sosok terpenting di Chelsea. Bagi Mourinho, suporter menjadi elemen penting bagi The Blues.

Mourinho untuk kali kedua menangani Chelsea setelah "mendarat" di Stamford Bridge pada 3 Juni 2013. Pada musim ini, manajer asal Portugal tersebut mampu membawa Diego Costa dan kawan-kawan bertengger di puncak klasemen sementara Premier League hingga pekan ke-30. London Biru mengantongi 70 poin, atau unggul tujuh poin dari pesaing terdekatnya Arsenal yang telah melakoni 31 laga.

Meski begitu, Mourinho tak menganggap dirinya sebagai sosok yang paling menentukan atas kemajuan yang diraih Chelsea.

"Manajer bukan orang paling penting dalam klub. Tentu tidak. Saya bisa mengatakan, yang paling penting dalam klub yang pertama adalah suporter, kedua pemilik, ketiga pemain, dan kemudian saya," jelas Mourinho.

"Manajer dilihat semua orang. Pemain menyaksikan Anda, menganalisa Anda. Mereka menunggu reaksi Anda. Mereka ingin melihat stabilitas Anda. Orang-orang yang bekerja di klub juga memperhatikan Anda dan mereka mengikuti perkembangannya baik negatif atau positif. Bahkan suporter juga melihat Anda."

"Mereka ingin merasakan setelah kekalahan besar, Anda siap untuk pertandingan selanjutnya dan setelah pertandingan besar, Anda tidak berada di bulan. Namun, Anda harus tetap membumi. Dan, saya bagus mengontrol situasi semacam ini dan berusaha  untuk menjaga keseimbangan orang untuk hal negatif dan positif. Di rumah, saya tidak baik karena mereka mengetahui saya dengan baik. Saya tidak bisa bersembunyi," bebernya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Persebaya Mulai Persiapan Menuju Liga 1 2024-2025, Rencana Munster

Liga Indonesia
Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com