Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Napoli, Wakil Italia Pertama di 8 Besar Liga Europa

Kompas.com - 20/03/2015, 02:13 WIB
Anju Christian

Penulis

MOSKWA, KOMPAS.com- Napoli sukses menjadi tim Italia pertama yang lolos ke perempat final Liga Europa seusai bermain 0-0 dengan Dinamo Moscow pada leg kedua 16 besar di Arena Khimki, Kamis atau Jumat (20/3/2015) dini hari WIB. Napoli lolos berkat keunggulan agregat 3-1.

Awal laga berjalan sengit. Pada menit ke-15, Manolo Gabbiadini melepaskan umpan akurat kepada Jose Callejon. Nama terakhir coba melepaskan tembakan ke pojok gawang, tetapi bola masih membentur tiang.

Dua menit berselang, tuan rumah gantian mengancam dan bahkan sempat menggetarkan gawang Mario Andujar lewat tandukan Christopher Samba. Sayang, hakim garis mengangkat bendera menandakan posisi offside untuk Samba.

Tempo laga menurun hingga wasit meniup peluit akhir babak pertama. Skor kacamata pun terpampang saat turun minum.

Pada paruh kedua, tuan rumah coba mengejar ketinggalan agregat dua gol. Melalui penetrasi di sisi kanan, William Vainqueur melepaskan umpan silang. Bola meluncur ke mulut gawang, tapi gagal diteruskan oleh Kevin Kuranyi.

Napoli pun coba mereduksi ancaman dengan penguasaan bola pada 20 menit terakhir pertandingan. Skor tak berubah hingga wasit meniup peluit panjang dan Napoli pun dipastikan lolos ke perempat final.

Klik tautan ini untuk menyimak momen-momen penting pertandingan antara Dinamo Moskow dan Napoli tersebut melalui menu LiveScore Kanal Bola Kompas.com versi mobile.

Susunan Pemain:
Dinamo: 30-Kozlov, 4-Samba, 15-Hubocan, 3-Buttner (11-Ionov 85); 9-Kokorin, 6-Vainqueur, 18-Zhirkov, 7-Dzsudzsak; 14-Valbuena; 22-Kuranyi
Pelatih: S. Cherchesov

Napoli: 45-Andujar; 11-Maggio, 33-Albiol, 5-Britos, 31-Ghoulam; 8-Jorginho, 19-David 19-Lopez; 7-Callejon, 23-Gabbiadini (17-Hamsik 71), 14-Mertens (6-De Guzman 63); 9-Higuain (18-Zuniga 81)
Pelatih: Rafael Benitez

Wasit: Bas Nijhuis (Belanda)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com