Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tinggalkan Lapangan dengan Selamat, Diego Costa Lebih Tenang

Kompas.com - 08/06/2014, 08:48 WIB
MARYLAND, KOMPAS.com - Sempat diragukan tampil di Piala Dunia akibat cedera pada otot paha, penyerang Spanyol Diego Costa tampil selama 73 menit dan tak mengalami masalah pada laga persahabatan melawan El Salvador, di FedEx Field, Maryland, Sabtu (7/6/2014).

Diego Costa mengaku bermain dalam keadaan khawatir cedera itu akan kambuh. Namun, menurutnya, ia menikmati pertandingan itu, yang merupakan laga pertama Costa sejak mengalami cedera itu, pada final Liga Champions melawan Real Madrid, pada 24 Mei 2014.

"Aku mengalami cedera dan Anda selalu memiliki kekhawatiran  bahwa cedera ini akan muncul kembali. Anda merasa baik-baik saja, tetapi Anda khawatir mengalami luka. Malam ini, aku merasa sangat baik," ujar Costa.

"Sejujurnya, ini adalah pekan yang luar biasa. Setiap hari aku merasa lebih baik, tetapi penting bagiku untuk menguji diriku pada laga ini."

"Cedera itu menghantuiku, tetapi aku merasa baik-baik saja selama pertandingan dan, secara psikologis, itu akan membantuku mengatasi (kekhawatiranku)," tuturnya.

Ketika ditanya soal apakah ia jadi meninggalkan Atletico Madrid dan pindah ke Chelsea pada bursa transfer musim panas 2014, Costa mengatakan, "Tampaknya demikian."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Filipina: Jokowi Yakin Garuda Menang

Indonesia Vs Filipina: Jokowi Yakin Garuda Menang

Timnas Indonesia
POBSI Gelar Laga Ekshibisi, Hadirkan Pebiliar Kelas Dunia

POBSI Gelar Laga Ekshibisi, Hadirkan Pebiliar Kelas Dunia

Sports
Indonesia vs Filipina: Filipina Main Solid, Saatnya Ricky Kambuaya Bersinar

Indonesia vs Filipina: Filipina Main Solid, Saatnya Ricky Kambuaya Bersinar

Timnas Indonesia
Timnas Inggris Diminta Pangeran William Makan Dua Kali Lipat

Timnas Inggris Diminta Pangeran William Makan Dua Kali Lipat

Internasional
Endrick Tolak Dibandingkan dengan Pele, Ingin Cetak Sejarah Sendiri

Endrick Tolak Dibandingkan dengan Pele, Ingin Cetak Sejarah Sendiri

Internasional
Komdis PSSI Jateng Beri Hukuman Tegas untuk Pelaku di Ricuh Piala Bupati Semarang

Komdis PSSI Jateng Beri Hukuman Tegas untuk Pelaku di Ricuh Piala Bupati Semarang

Liga Indonesia
Oliver Kahn Bahas Kiper Jerman, Persaingan Neuer dan Ter Stegen

Oliver Kahn Bahas Kiper Jerman, Persaingan Neuer dan Ter Stegen

Internasional
4 Fakta Jelang Indonesia Vs Filipina: Hidup Mati Garuda

4 Fakta Jelang Indonesia Vs Filipina: Hidup Mati Garuda

Timnas Indonesia
Frenkie De Jong Gagal Bela Belanda di Euro 2024, Koeman Salahkan Barcelona

Frenkie De Jong Gagal Bela Belanda di Euro 2024, Koeman Salahkan Barcelona

Internasional
Indonesia Vs Filipina: Pantang Meremehkan, Tetap Waspada Garuda!

Indonesia Vs Filipina: Pantang Meremehkan, Tetap Waspada Garuda!

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Filipina, Peran Kiper Persib untuk The Azkals

Timnas Indonesia Vs Filipina, Peran Kiper Persib untuk The Azkals

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Filipina, Christian Rontini Termotivasi Fan Garuda

Timnas Indonesia Vs Filipina, Christian Rontini Termotivasi Fan Garuda

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia, Kans Indonesia

Daftar Tim Lolos Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia, Kans Indonesia

Timnas Indonesia
Cerita Witan Sulaeman Naik Haji: Dapat Restu STY, Terharu Melihat Kabah

Cerita Witan Sulaeman Naik Haji: Dapat Restu STY, Terharu Melihat Kabah

Timnas Indonesia
Nesta Segera Latih Monza, Dua Kali Direkrut Galliani

Nesta Segera Latih Monza, Dua Kali Direkrut Galliani

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com