Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tundukkan Bayern, Madrid Jaga Asa "La Decima"

Kompas.com - 24/04/2014, 03:39 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Setelah itu, kedua pelatih sama-sama melakukan perubahan. Guardiola memasukkan Goetze dan Mueller. Sementara pelatih Carlo Ancelotti memainkan Gareth Bale untuk menggantikan Ronaldo.

Mueller berhasil melepaskan tembakan pada menit ke-81. Sayang usaha pemain asal Jerman tersebut belum membuahkan hasil karena bola membentur Varane.

Bayern terus menggempur pertahanan lawan. Namun, usaha mereka tak membuahkan hasil hingga laga usai.

Sepanjang laga, menurut catatan UEFA, Madrid melepaskan tujuh tembakan akurat dari sembilan usaha, dengan penguasaan bola 36 persen. Adapun Bayern melepaskan sebelas tembakan titis dari 16 percobaan.

Susunan Pemain
Real Madrid: 1-IkerCasillas; 5-Fabio Coentrao, 3-Pepe (Varane 73), 4-Sergo Ramos, 15-Carvajal; 22-Angel di Maria, 14-Xabi Alonso, 19-Luka Modric; 7-Cristiano Ronaldo (Bale 73), 9-Karim Benzema, 23-Isco (IIlaramendi 82)
Pelatih: Carlo Ancelotti

Bayern Muenchen: 1-Manuel Neuer; 27-David Alaba, 4-Dante, 17-Jerome Boateng, 13-Rafinha (Javi Martinez 66);  31-Bastian Schweinsteiger (Mueller 74), 21-Philipp Lahm; 7-Franck Ribery (Goetze 72), 39-Toni Kroos, 10-Arjen Robben; 9-Mario Mandzukic
Pelatih: Josep Guardiola
 
Wasit: Howard Webb

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com