Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mourinho: Liverpool Bagus Bukan Hanya karena Suarez

Kompas.com - 28/12/2013, 20:28 WIB
Alsadad Rudi

Penulis

Sumber Sky Sports
LONDON, KOMPAS.com - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, menolak anggapan yang mengatakan Liverpool terlalu bergantung kepada Luis Suarez. Menurut Mourinho, The Reds tampil apik karena kekompakan para pemain sejak awal musim ini, bukan karena satu pemain saja.

Saat ini, Liverpool berada di peringkat empat klasemen sementara dengan 36 poin. Mereka telah mencetak 43 gol dan kemasukan 21 gol. Liverpool menjadi tim terproduktif kedua, setelah Manchester City yang sudah mencetak 53 gol.

Suarez sendiri menjadi top scorer sementara Premier League dengan 19 gol, dari 13 laga. Suarez sempat absen pada lima laga awal Premier League karena menjalani hukuman dari FA, akibat insiden gigitannya pada bek Chelsea Branislav Ivanovic, dalam sebuah pertandingan jelang akhir musim lalu.

"Karena dihukum, ia (Suarez) tidak ikut saat laga awal musim. Namun, setelah itu ia mencetak gol-gol yang fantastis," kata Mourinho. "Saat ia kembali, itu merupakan nilai tambah bagi Liverpool. Tetapi, kalau boleh jujur, Liverpool telah tampil baik saat ia masih menjalani hukuman," pungkasnya.

Chelsea dan Liverpool akan saling berhadapan pada laga lanjutan Premier League, di Stadion Stamford Bridge, London, Minggu (29/12/2013). Chelsea saat ini berada di posisi ketiga dengan 37 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Internasional
Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Internasional
Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Internasional
Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Internasional
'Ramuan Rahasia' Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

"Ramuan Rahasia" Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

Internasional
Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Internasional
Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Timnas Indonesia
Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Internasional
Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Internasional
Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Internasional
Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Liga Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Internasional
Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Liga Spanyol
Kroasia Vs Albania: Vatreni Analisis Lawan, Dibayangi Catatan Apik

Kroasia Vs Albania: Vatreni Analisis Lawan, Dibayangi Catatan Apik

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com