Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jepang Sikat Makau 6-0

Kompas.com - 05/07/2012, 19:04 WIB

PEKANBARU, KOMPAS.com - Tim nasional Jepang berpesta enam gol tanpa balas ke gawang Makau, pada pertandingan kualifikasi Piala Asia U-22 Grup E, di Stadion Kaharudin Nasution. Sebanyak tiga gol dicetak penyerang Suzuki.

Suzuki mencetak gol pada menit ke-52, ke-65, dan ke-83. TIga gol lain diciptakan penyerang Hirota (18), gelandang Akino Hiroki (25), penyerang Watari (68).

Pada laga lain, di Stadion Utama Riau, timnas U-22 Singapura meraih kemenangan 2-1 atas Timor Leste. Sementara gol Singapura dicetak penyerang Fareez (44) dan bek Madhu M Mohana (81), gol Timor Leste dicetak Diogo Santos Rangel (66, penalti).

Susunan pemain Jepang VS Makau
Jepang: 31-Sugimoto; 13-Inukai (kapten), 15-Ueda Naomichi, 19-Matsubara Ken, 36-Suzuki Ryga; 11-Notsuda Gakuto (35-Matsumoto 60), 26-Akino Hiroki, 32-Arano; 21-Suzuki, 29-Hirota (30-Hashimoto 77), 44-Kinoshita (25-Watari 46)

Makau: 1-Ho Main Fai; 2.C I Choi (3-Chao Wai Fong), 6-Chan Man (12-Lei Ka Him 84), 14-Pang Shi Wai, 15-Lei Tin U; 13-Tang Hou Fai, 17-Lei Chi Kuan (10-Loi Wai Hong); 8-Kaewchang Capelo Iuri, 11-Leong Ka Hang (kapten), 18-Pang Chi Hang, 19-De Jesus Morais Alves Vinicio

Wasit: Salah Mohamed Noor Shaikh Abbas Alabbasi

Susunan pemain Singapura VS Timor Leste
Singapura: 24-Muhamad Syazwan Bin Buhari; 2-Muhammad Al-Qaasimy Bin Abdul Rahman (kapten), 4-Delwinder Singh, 6-Madhu M Mohana, 15-Sheikh Abdul Hadi Bin Sh Othman, 16-Muhammad Raihan Bin ABdul Rahman; 8-Samuel Benjamin Nadarajah (12-  38), 9-Safirul Bin Sulaiman, 10-Muhammad Faris Bin Ramli, 13-Muhammed Aqhari Bin Abdullah (20-  90+1);17-Fareez (27-  77)

Timor Leste: 12-Ramos Saozinho Ribeiro Maxanches; 4-Ramon De Lima Saro, 5-Theodor Soares Bau, 13-Diogo Santos Rangel, 15-Adelino Trindade Coelho M De Oliveira (21-Frangcyatma Alves Ima Kefi  80), 20-Jose Martins Do Rego (2-Raimundo Jose Do Rego Sarmento  57); 7-Paul Helber Rosa Ribeiro, 10-Nicolao Higinio Baptista Soares F (kapten); 9-Jose Carlos Da Fonseca, 16-Januario (11-Henrique Cruz 64), 19- Marcos Da Conceicao Jesus

Wasit: Ko Hyung Jin

Berikut ini adalah klasemen sementara kualifikasi Piala Asia U-22 Grup E

Tim Main Menang Seri Kalah Memasukkan Kemasukan Selisih Gol Poin
Jepang 1 1 0 0 6 0 6 3
Singapura 1 1 0 0 2 1 1 3
Indonesia 0 0 0 0 0 0 0 0
Australia 0 0 0 0 0 0 0 0
Timor Leste 1 0 0 1 1 2 -1 0
Makau 1 0 0 1 0 6 -6 0

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

    3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

    Timnas Indonesia
    Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

    Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

    Timnas Indonesia
    Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

    Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

    Timnas Indonesia
    Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

    Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

    Badminton
    Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

    Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

    Liga Indonesia
    Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

    Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

    Badminton
    4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

    4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

    Liga Indonesia
    Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

    Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

    Timnas Indonesia
    Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

    Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

    Liga Lain
    Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

    Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

    Timnas Indonesia
    Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

    Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

    Sports
    Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

    Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

    Liga Inggris
    Ernando dan Karakter Adu Penalti

    Ernando dan Karakter Adu Penalti

    Timnas Indonesia
    Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

    Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

    Motogp
    Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

    Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

    Badminton
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com