Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Real Lari Kencang Bersama Ronaldo

Kompas.com - 07/11/2011, 03:48 WIB

”Di babak kedua, sulit bagi tim mana pun bermain dengan 10 pemain,” kata Mourinho yang pada laga itu untuk pertama kali menurunkan gelandang asal Turki, Nuri Sahin, sebagai pengganti Sami Khedira. Real kokoh di puncak klasemen, apa pun hasil laga Barcelona di kandang Athletic Bilbao, Senin dini hari WIB.

Real mengemas nilai 28 dari 11 laga. Sabtu lalu, tim kejutan Levante kembali menelan kekalahan 0-2 saat menjamu Valencia dalam laga derbi Valencia. Seperti liga-liga di negara lain, Liga Spanyol akan jeda dua pekan terkait laga internasional.

City sulit dibendung

Cerita Real yang melaju kencang di Liga Spanyol juga dialami Manchester City di Liga Inggris. Tim asuhan Pelatih Roberto Mancini itu sulit dibendung dan tidak tergoyahkan di puncak klasemen setelah menang 3-2 di kandang Queens Park Rangers (QPR), Sabtu (5/11).

Keperkasaan itu diperlihatkan City di saat rival sekota dan tetangga mereka, Manchester United (MU), merayakan peringatan 25 tahun kepelatihan Sir Alex Ferguson, lewat kemenangan 1-0 atas Sunderland. City unggul lima poin di atas MU.

Kemenangan City atas QPR tercipta dalam laga menegangkan. Sempat tertinggal 0-1, City menyamakan 1-1 melalui Edin Dzeko dan lalu unggul 2-1 lewat David Silva. QPR menyamakan 2-2 sebelum Yaya Toure mengunci kemenangan City 3-2.

City belum terkalahkan dan itu kemenangan ke-10 City dari 11 laga. Seperti City, Newcastle United juga belum terkalahkan setelah memukul Everton 2-1. Mereka membukukan nilai 25, satu poin terpaut di bawah MU.

Di bawah mereka, Chelsea menguntit dengan nilai 22 berkat kemenangan tipis 1-0 di kandang Blackburn Rovers. Kiper Chelsea Petr Cech patah hidung akibat bertabrakan dengan Yakubu Aiyegbeni dan Ashley Cole.

Arsenal melanjutkan tren positif, memukul West Brom 3-0, dan menyamai nilai Liverpool (19) yang tertahan 0-0 saat menjamu Swansea City.(AP/AFP/REUTERS/SAM)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com