Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kongres PSSI Kacau

Kompas.com - 27/03/2011, 03:35 WIB

Sebagian pemilik suara menolak Peraturan Organisasi (PO) yang menjadi acuan pemilihan. PO Nomor 03/PO-PSSI/III/ 2011 dinilai menyalahi Standard Electoral Code FIFA yang seharusnya menjadi acuan PO.

Protes para pemilik suara terkait Pasal 5 Ayat 2 dan Ayat 3. Kedua pasal itu mencederai asas demokrasi dan keterbukaan yang selalu ditekankan FIFA.

Pasal 5 Ayat 2 berbunyi, ”PSSI mengumumkan daftar nama-nama sebagaimana dimaksud ayat (1) di atas, pada saat kongres.”

”PSSI tidak berhak menentukan daftar nama-nama calon untuk dipilih. Pengajuan nama oleh anggota melalui kongres,” kata Ketua Umum Persisam Putra Samarinda Harbiansyah Hanafiah, Sabtu.

Jumat malam, FIFA melalui Direktur Asosiasi dan Pengembangan Anggota Thierry Regenass mengirim surat teguran kepada PSSI terkait penyusunan PO pelaksanaan kongres.

”Kami menyesal karena bertolak belakang dengan permintaan yang berulang kali kami sampaikan, PSSI tidak menggunakan Standard Electoral Code FIFA sebagai rujukan Kode Pemilihan PSSI,” tulis Regenass.

Ada 39 item cacat dalam PO PSSI yang diberi catatan khusus oleh FIFA. PSSI harus memperbaikinya. (ANG/SAM)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Toni Kroos Menggila di Euro 2024, Akurasi Operan Bak Laser

Toni Kroos Menggila di Euro 2024, Akurasi Operan Bak Laser

Internasional
Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Hasil Jerman vs Hongaria 2-0: Musiala dan Guendogan Pastikan Panzer Lolos 16 Besar

Internasional
Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Euro 2024, Saat Albania Tahan Kroasia Berkat Bantuan “Super Mario”…

Internasional
Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Kondisi Hidung Mbappe Terus Dipantau, Testimoni Pemain yang Pakai Topeng Muka

Internasional
Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Hasil Kroasia Vs Albania 2-2: Drama Gol Injury Time, Modric dkk Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Link Live Streaming Jerman Vs Hongaria, Kickoff Pukul 23.00 WIB

Internasional
'Ramuan Rahasia' Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

"Ramuan Rahasia" Jus Acar ala Timnas Inggris di Piala Eropa

Internasional
Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Keharmonisan Pemain Muda dan Senior, Kunci Timnas Jerman

Internasional
Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Jawaban PSSI soal Logo Garuda Didaftarkan Pribadi oleh Pemilik Erspo

Timnas Indonesia
Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Jerman Vs Hongaria, Kroos Beri Rasa Aman bagi Tim Panzer

Internasional
Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Messi: Juara Copa America Sulit, Sayangkan Neymar, Brasil Sejuta Talenta

Internasional
Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Siaran Langsung dan Link Streaming Euro 2024 Malam Ini: Jerman Vs Hongaria

Internasional
Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Persib Lolos AFC Champions League 2 Tanpa Play-off

Liga Indonesia
Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Prediksi Skor dan Susunan Pemain Jerman Vs Hongaria di Euro 2024

Internasional
Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Lionel Messi Ungkap Rival Terberat di El Clasico Barcelona Vs Madrid

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com