Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alves Beberkan Kelemahan Messi

Kompas.com - 24/05/2010, 00:55 WIB

BARCELONA, KOMPAS.com — Bek Daniel Alves terang-terangan membuka rahasia rekan satu timnya di Barcelona, Lionel Messi. Menurut Alves, Messi tidak akan berkutik jika tak didukung pemain lain.

Alves bicara hal ini bukan sebagai rekan satu tim Messi. Pemain Brasil itu merasa perlu membeberkan kelemahan Messi kepada kompatriotnya demi meraih gelar juara di Piala Dunia 2010.

Bersama Barca, Messi selalu bisa menjadi pemain paling menakutkan bagi lawan. Geraknya lincah, ia bisa melewati lawan dan mencetak gol meski dikepung lima pemain. Itu sebabnya pelatih-pelatih lawan akan berkonsentrasi menjaga pemain Argentina tersebut supaya tak mempertontonkan kebolehannya menggocek bola.

"Kupikir rahasia menaklukkan Messi adalah tidak terlalu khawatir soal penjagaan karena dia tidak dapat bermain sendirian dan dia seperti komputer," kata Alves dikutip Mundo Deportivo. "Itulah kunci menjaga Messi dan kami selalu tahu melakukannya," tambahnya.

Kelemahan Messi itu terbukti ketika menghadapi Inter Milan. Di semifinal Liga Champions, pemain terbaik dunia itu sama sekali tak dapat berbuat banyak. Pelatih Jose Mourinho secara cerdik mematikan alur bola dari Xavi Hernandez kepada Messi.

Di Piala Dunia nanti, Brasil bisa bertemu Argentina sebelum final. Jika Brasil juara Grup G dan Argentina runner-up Grup B, atau sebaliknya, keduanya bisa bertemu di semifinal. Namun, jika keduanya sama-sama menjadi juara grup, pertemuan keduanya hanya akan terjadi di partai puncak.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com