Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bayern Vs Wolfsburg, Lewandowski Samai Rekor Ronaldo

KOMPAS.com - Penyerang Bayern Muenchen, Robert Lewandowski, menyamai rekor Cristiano Ronaldo seusai mengantarkan timnya menang atas Wolfsburg. 

Robert Lewandowski menjadi salah satu aktor kemenangan dalam laga Bayern vs Wolfsburg pada pekan ke-17 Bundesliga atau kompetisi kasta tertinggi Liga Jerman 2021-2022. 

Laga Bayern vs Wolfsburg yang digelar di Stadion Allianz, Sabtu (18/12/2021) dini hari WIB, berakhir dengan skor 4-0. 

Sebanyak empat gol Bayern dicetak oleh Thomas Mueller (7'), Dayot Upamecano (57'), Leroy Sane (59'), dan Robert Lewandowski (87'). 

Bagi Lewandowski, satu gol ke gawang Wolfsburg kini membuatnya sudah mencetak 69 gol selama tahun 2021. 

Statistik itu sekaligus mengantarkan pemain asal Polandia tersebut menyamai rekor Ronaldo yang juga mencetak 69 gol pada 2013 saat memperkuat Real Madrid. 

Adapun rekor gol terbanyak dalam satu tahun kalender dipegang oleh Lionel Messi yang membukukan 91 gol ketika membela Barcelona pada 2012. 

Ia melampaui rekor yang sebelumnya dipegang legenda Jerman, Gerd Mueller, yang mencetak 42 gol pada 1972. 

Kini, Bayern Muenchen menempati puncak klasemen Bundesliga 2021-2022 dengan catatan 43 poin dari 17 pertandingan. 

Bayern Muenchen baru akan bermain lagi pada 8 Januari 2022 melawan Borussia Moenchengladbach. 

https://bola.kompas.com/read/2021/12/18/09400048/bayern-vs-wolfsburg-lewandowski-samai-rekor-ronaldo

Terkini Lainnya

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke