Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hadapi Laskar Lantak Laju, 2 Penggawa Laskar Sembada Absen

JAKARTA, KOMPAS.com - Menghadapi Laskar Lantak Laju, dua penggawa Laskar Sembada absen.

Laskar Lantak Laju alias Persiraja Banda Aceh akan menantang Laskar Sembada alias PS Sleman pada Sabtu (11/9/2021) sore di Stadion Madya, Jakarta.

Laga itu merupakan lanjutan dari Liga 1 2021-2022.

"Kami tak akan diperkuat oleh Derry Rachman dan Saddam Gaffar," ujar pelatih PS Sleman Dejan Antonic dalam keterangan tertulis, hari ini.

Derry Rachman, bek kiri PS Sleman akan kembali ke kampun halamannya di Bontang, Kalimantan Timur, untuk melangsungkan pernikahan pada Minggu (12/9/2021).

"Saddam masih mengalami cedera," ujar Dejan Antonic.

Menghadapi Persiraja, Dejan menjelaskan bukanlah pertandingan yang mudah bagi anak asuhnya.

"Persiraja adalah tim baru di Liga 1 yang kompetitif dan memiliki pemain asing yang mumpuni," ucap Dejan.

Menurut Dejan, timnya harus fokus dan serius menghadapi pertandingan besok untuk mendapatkan hasil yang bagus dan positif.

Mengenai ketajaman legiun asing Persiraja, Paulo Henrique Santos de Azevedo, Dejan, pelatih kelahiran Serbia 51 tahun lalu tersebut, memberikan garansi bahwa para pemain belakangnya tetap bekerja keras dan bermain bagus.

Dejan pun optimistis timnya mampu mengontrol jalannya pertandingan.

“Gufron (Asyraq Gufron), Mario Maslac, dan kawan-kawan di lini belakang, saya pastikan mereka tetap kerja keras dan bermain bagus seperti ketika melawan Persija,” tegas Dejan Antonic.

https://bola.kompas.com/read/2021/09/10/21125908/hadapi-laskar-lantak-laju-2-penggawa-laskar-sembada-absen

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke