Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Line Up Chelsea Vs Sheff United - Tammy Abraham Absen, Giroud Starter

Adapun duel Chelsea vs Sheff United akan berlangsung di Stamford Bridge, Minggu (21/3/2021) pukul 20.30 WIB.

Pada pertandingan ini, Thomas Tuchel melakukan sejumlah rotasi di dalam line up Chelsea.

Salah satunya adalah Andreas Christensen yang kembali masuk menjadi starter seusai pulih dari cederanya.

Tuchel kembali mempercayakan gawang Chelsea kepada Kepa Arrizabalaga, setelah sang kiper juga diturunkan pada beberapa laga Piala FA.

Pelatih asal Jerman itu pun kembali memakai formasi yang sering diandalkannya sejak melatih The Blues yakni 3-4-3.

Di ujung tombak, dia mempercayakan posisi kepada trio Christian Pulisic, Olivier Giroud, dan Mason Mount.

Adapun Tammy Abraham masih harus absen karena belum pulih dari cederanya.

Sementara itu, bomber andalan Chelsea, Timo Werner, berada di bangku cadangan.

Di kubu tamu, Sheffield United akan menjalani laga keduanya bersama sang pelatih anyar, Paul Heckingbottom.

Paul menggantikan Chris Wilder setelah The Blades, julukan Sheff United, masih menjadi juru kunci di kompetisi domestik lainnya, Liga Inggris hingga saat ini.

Bertandang ke markas Chelsea, Paul mengandalkan formasi 4-2-2 untuk mengatasi skuad asuhan Tuchel yang tak terkalahkan dalam 13 laga terakhir di semua ajang. 

Susunan Pemain Chelsea vs Sheffield United

CHELSEA (3-4-3): 16-Kepa; 4-Christensen, 15-Zouma, 21-Chilwell; 20-Hudson-Odoi, 17-Kovacic, 7-Kante, 33-Emerson; 19-Mount, 18-Giroud, 10-Pulisic.

Pelatih: Thomas Tuchel.

SHEFF UNITED (4-2-2): 1-Ramsdel; 2-Baldock, 15-Jagielka, 3-Stevens, 23-Osborn; Bogle, 7-Lundstram, 16-Norwood, 4-Fleck; 17-McGoldrick, 9-McBurnie.

Pelatih: Paul Heckingbottom.

https://bola.kompas.com/read/2021/03/21/19534678/line-up-chelsea-vs-sheff-united-tammy-abraham-absen-giroud-starter

Terkini Lainnya

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Erick Thohir Apresiasi Perjuangan Indonesia, Skuad Garuda Punya Generasi Emas

Timnas Indonesia
Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Atmosfer Sendu Ruang Ganti Timnas U23 Indonesia Usai Urung ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Hasil Liga Europa: Atalanta Vs Leverkusen di Final, Sejarah bagi Sang Dewi

Liga Lain
Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Erick Thohir: Terima Kasih, Skuad Garuda Muda!

Timnas Indonesia
Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Apresiasi Presiden FIFA Terhadap Perjuangan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Garuda Kalah, STY Kartu Merah, Olimpiade Harus Menunggu

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1: Penalti Lawan Gagal, STY Dapat Kartu Merah

Timnas Indonesia
LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

LIVE Timnas U23 Indonesia Vs Guinea 0-1, Sapuan Nathan Selamatkan Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke