Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Link Live Streaming Leeds United Vs Chelsea, Malam Ini

KOMPAS.com - Pekan ke-28 Premier League atau kasta teratas Liga Inggris 2020-2021 menyajikan laga Leeds United vs Chelsea malam ini.

Duel Leeds United vs Chelsea akan dihelat di Stadion Elland Road, Sabtu (13/3/2021) malam WIB.

Adapun link live streaming Leeds United vs Chelsea tersedia pada akhir artikel.

Leeds United memang sedang dalam tren yang buruk dalam lima laga terakhir.

Dari lima laga terakhir, Leeds United hanya menang sekali dan empat laga lainnya berakhir kekalahan.

Namun, The Whites (julukan Leeds United) harus memanfaatkan momen bagus saat menghadapi Chelsea pada laga nanti.

"Tim saat ini menginginkan hasil yang berbeda dari hasil sebelumnya, jadi kami terus berkerja, terus berjuang untuk menang dan mendapatkan tiga poin melawan Chelsea," kata Diego Llorente dikutip dari situs resmi Leeds United.

"Laga ini menjadi tantangan besar, momen yang bagus untuk mencoba menang," ujar Llorente.

"Kami sekarang dalam dinamika yang baik dan memiliki kepercayaan diri untuk mencoba memenangkan pertandingan," ujar Llorente menambahkan.

Leeds United sementara berada di peringkat ke-11 klasemen Liga Inggris dengan koleksi 35 poin dari 27 kali berlaga.

Adapun Chelsea menduduki peringkat keempat dengan koleksi 50 poin.

Pertandingan Leeds United vs Chelsea ini dijadwalkan berlangsung pada Sabtu (13/3/2021) malam pukul 19.30 WIB.

Laga tersebut tidak akan disiarkan stasiun televisi nasional maupun swasta.

Akan tetapi, laga tersebut dapat disaksikan melalui tayangan live streaming di Mola TV.

Berikut ini link live streaming Leeds United vs Chelsea -> klik di sini.

https://bola.kompas.com/read/2021/03/13/05200098/link-live-streaming-leeds-united-vs-chelsea-malam-ini-

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke