Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liverpool Vs Burnley, Sundulan Robertson Bawa The Reds Unggul di Babak Pertama

KOMPAS.com - Babak pertama Liverpool vs Burnley berakhir dengan keunggulan untuk tuan rumah.

Duel babak pertama Liverpool vs Burnley merupakan partai lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris yang dihelat di Stadion Anfield, Sabtu (11/7/2020), berakhir dengan skor 1-0 untuk klub berjuluk The Reds.

Satu gol Liverpool di babak pertama dicetak oleh Andrew Robertson pada menit ke-34.

Ulasan pertandingan Liverpool vs Burnley babak pertama

Liverpool menguasai jalannya permainan selama 30 menit pertama pertandingan.

The Reds tercatat menguasai 76 persen penguasaan bola. Sementara tim tamu Burnley hanya mencatatkan 24 persen penguasaan bola.

Serangan yang dilancarkan oleh "Trio Firmansah", yakni Firmino, Mane dan Salah juga lebih intens ketimbang Burnley.

Juara Liga Inggris musim 2019-2020, tercatat telah melesatkan enam tembakan ke gawang Burnley, empat di antaranya tepat sasaran.

Sementara Burnley tidak melesatkan satu tembakan ke gawang Liverpool hingga 30 menit pertama pertandingan.

Dominasi tersebut membuat Liverpool membuka keunggulan terlebih dahulu pada menit ke-34.

Sundulan Andrew Robertson tampil sebagai pembuka keunggulan Liverpool setelah menjebol gawang Burnley dengan memanfaatkan umpan dari Fabinho.

Hingga babak pertama berakhir, kedudukan masih 1-0 untuk Liverpool.

Susunan pemain Liverpool vs Burnley:

Liverpool (4-3-3): Alisson Becker (PG); Neco Williams, Joseph Gomez, Virgil van Dijk, Andrew Robertson; Georginio Wijnaldum, Fabinho, Curtis Jones; Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane.

Pelatih: Juergen Klopp.

Burnley (4-4-2): Nick Pope (PG); Phil Bardsley, Kevin Long, James Tarkowski, Charlie Taylor; Erik Pieters, Ashley Westwood, Josh Brownhill, Dwight McNeil, Chris Wood, Jay Rodriguez.

Pelatih: Sean Dyche.

https://bola.kompas.com/read/2020/07/11/21521728/liverpool-vs-burnley-sundulan-robertson-bawa-the-reds-unggul-di-babak-pertama

Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol vs PSM…

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final setelah 16 Tahun

Badminton
Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke