Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Everton Vs Liverpool, Derby Merseyside yang Berbeda

KOMPAS.com - Derby Merseyside antara Everton dan Liverpool akan berlangsung di Stadion Goodison Park, Minggu (21/6/2020) atau Senin dini hari WIB.

Duel Everton vs Liverpool bakal digelar secara tertutup untuk menaati aturan protokol kesehatan dan keselamatan yang berlaku di Inggris.

Ini akan menjadi Derby Merseyside jilid ke-236 sepanjang sejarah.

Laga tanpa penonton bakal menjadi duel nanti terasa berbeda.

Pelatih Everton Carlo Ancelotti mengatakan timnya sudah siap memainkan partai kandang tanpa penonton.

"Itu sudah diatur agar para pemain kami merasakan Goodison Park tanpa kerumunan. Mengecek lapangan, rumput," ujar Don Carlo, dilansir dari Sky Sports.

Mantan bek Liverpool Mark Lawrenson mengatakan, akan terasa aneh melihat Derby Merseyside digelar tanpa penonton.

"Pertandingan nanti adalah derby tetapi tidak akan terasa seperti biasanya," ucap Lawrenson kepada BBC.

"Goodison biasanya merupakan tempat yang menakutkan dalam hal dukungan kepada Everton, terutama saat melawan Liverpool, dan para pemain biasanya menikmati atmosfernya."

"Namun, kali ini itu tidak akan terjadi," ujar pemain Liverpool periode 1981-1988 itu.

Senada dengannya, kapten Liverpool Jordan Henderson juga mengungkapkan hal yang kurang lebih sama.

"Pertandingan itu pasti akan terasa berbeda," kata Henderson kepada Sky Sports.

"Saya ingat ketika bermain bersama timnas Inggris menghadapi Kroasia yang digelar secara tertutup, tanpa penonton dan rasanya aneh," tutur Hendo.

Laga Everton vs Liverpool dini hari nanti merupakan pekan ke-30 Premier League - kasta tertinggi Liga Inggris.

Adapun duel Everton vs Liverpool akan dimulai pada Senin (22/6/2020), pukul 01.00 WIB.

https://bola.kompas.com/read/2020/06/21/12400008/everton-vs-liverpool-derby-merseyside-yang-berbeda

Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke