Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tunjuk Pelatih Baru, Arema Beri Salam Perpisahan untuk Milomir Seslija

Salam perpisahan tersebut disampaikan melalui salah satu unggahan di akun media sosial Instagram Arema FC, Rabu (4/1/2020) malam WIB.

"Setelah merilis nama-nama pelatih baru Arema FC di musim 2020, maka secara resmi pula kami sampaikan ucapan terima kasih kepada pelatih-pelatih yang telah bekerja sama di musim sebelumnya," tulis pihak manajemen klub.

"Semoga sukses di klub atau di mana pun umak berada. Salam satu jiwa," lanjut Arema.

Tidak hanya ditujukan kepada mantan pelatih kepala, salam perpisahan dan ucapan terima kasih juga dipersembahkan Arema untuk Siswantoro (asisten pelatih) dan Yanuar Hermansyah (pelatih kiper).

Dua asisten pelatih itu akan digantikan oleh nama-nama seperti Kuncoro, Singgih Pitono, dan Charis Yulianto.

Dua nama pelatih asing juga akan dilibatkan dalam tim kepelatihan Arema untuk mengarungi musim kompetisi 2020.

Kedua nama yang dimaksud adalah Martin Gonzalves Felipe Americo (pelatih kiper) dan Marcos Gonzales (pelatih fisik).

Seperti yang tertulis dalam salah satu unggahannya, pembentukan formasi baru tersebut merupakan bentuk semangat baru Arema FC untuk mengarungi kompetisi Liga 1 2020.

Selama ditangani oleh tim kepelatian sebelumnya, Arema mampu finis di peringkat ke-9 klasemen Liga 1 2019.

Dalam 34 laga, Arema sukses mengoleksi 13 kali kemenangan, tujuh kali seri, dan 14 kali kekalahan.

Klub asal Malang, Jawa timur itu, terpaut tujuh poin dari zona lima besar Liga 1 2019.

Hasil tersebut memang suatu penurunan bagi klub yang memiliki basis supoter berjuluk Aremania itu.

Pada gelaran Liga 1 2018, Arema mampu finis di peringkat ke-6 klasemen dengan raihan 50 poin.

https://bola.kompas.com/read/2020/01/05/04581568/tunjuk-pelatih-baru-arema-beri-salam-perpisahan-untuk-milomir-seslija

Terkini Lainnya

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Leverkusen Juara Bundesliga Tanpa Kalah, Alonso Panjat Pagar, Hadiah Cincin Emas

Bundesliga
Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Ungkapan Hati Bojan Hodak Bawa Persib ke Final, Putus Kutukan Bali United

Liga Indonesia
BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

BERITA FOTO: Persib ke Final, Atmosfer Luar Biasa Si Jalak Harupat

Liga Indonesia
Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke