Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Top Skor Bundesliga, Timo Werner Terus Kuntit Lewandowski

Pada laga lanjutan pekan ke-16 Bundesliga kontra Borussia Dortmund, Werner mampu menyumbangkan dua gol.

Sekaligus membawa Leipzig memetik satu poin dari Stadion Signa Iduna Park, markas Dortmund.

Sumbangan dua golnya itu juga membuat sang pemain semakin menempel ketat perolehan gol Lewandowski.

Saat ini, Werner telah mengoleksi 18 gol dari total 16 laga bersama Leipzig di Bundesliga musim 2019/2020.

Terpaut satu gol dari pesaingnya, Lewandowski.

Lewandowski memiliki raihan sebanyak 19 gol dari total 16 laga.

Satu gol tambahan berhasil ia bukukan kala bertamu ke Stadion Schwarzwald, markas Freiburg.

Baik Lewandowski maupun Werner, keduanya kokoh di peringkat satu dan dua daftar top skor Bundesliga.

Pasalnya, selisih gol kedua pemain dengan penghuni peringkat ke-3 terbilang cukup jauh.

Penyerang Fortuna Dusseldorf, Rouwen Hennings, yang menghuni peringkat ke-3 hanya mampu menorehkan 10 gol. 

Diikuti duet lini depan Borussia Dortmund, Marco Reus dan Jadon Sancho di posisi ke-4.

Keduanya sama-sama mengumpulkan sembilan gol dari total 16 laga di ajang Bundesliga.

Persaingan antara Werner dan Lewandowski semakin menarik.

Mengingat pada lanjutan pekan ke-17 Bundesliga, kedua pemain akan menghadapi tim penghuni papan tengah.

Mampukah Timo Werner melampaui perolehan gol Lewandowski di pekan ke-17 Bundesliga akhir pekan ini? Kita tunggu saja.

Berikut daftar 10 besar top skor Bundesliga hingga pekan ke-16:

1. Robert Lewandowski/Bayern Muenchen (19 gol)

2. Timo Werner/RB Leipzig (18)

3. Rouwen Hennings/Fortuna Duesseldorf (10)

4. Marco Reus/Borussia Dortmund (9)

4. Jadon Sancho/Borussia Dortmund (9)

6. Sebastian Anderson/FC Union Berlin (8)

7. Goncalo Paciencia/Eintracht Frankfurt (7)

7. Florian Niederlechner/FC Augsburg (7)

7. Robin Quaison/Mainz 05 (7)

7. Milot Rashica/Werder Bremen (7)

https://bola.kompas.com/read/2019/12/19/20000008/daftar-top-skor-bundesliga-timo-werner-terus-kuntit-lewandowski

Terkini Lainnya

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke