Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lampung Bidik Dua Medali Emas di Popnas

BANDAR LAMPUNG, KOMPAS.com - Provinsi Lampung melalui cabang atletik membidik dua medali emas pada perhelatan Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) XV 2019.

Laman antaranews.com menulis, Popnas XV 2019 dilaksanakan di Jakarta.

Tanggalnya adalah 16 November hingga 25 November.

"Kami mengirim lima atlet yang akan bertarung dengan atlet daerah lain," ujar pelatih atletik pelajar Lampung Okriyandi.

Ia menyebutkan, lima atlet yang dikirim adalah Dedi Yusuf untuk nomor lontar martil dan tolak peluru.

Atlet kedua adalah Anton Alua Pabika.

Dia akan menjadi andalan Lampung dalam lari 400 meter gawang.

Berikutnya adalah Nilam Kristianti.

Nilam akan berlaga di nomor lari 100 meter gawang.

Kemudian, ada Aldiansyah untuk nomor jalan cepat 5.000 meter.

Terakhir adalah Riyan Adi Saputra.

Ia akan bertarung di nomor lari 100 meter.

Okriyandi mengatakan dari lima nama itu, ada dua yang digadang-gadang meraih medali emas.

Pertama adalah Anton Alua Pabika.

Lantas, yang kedua adalah Dedi Yusuf.

"Tapi, tidak tertutup kemungkinan atlet lainnya meraih medali," ujar Okriyandi.

Informasi menunjukkan, Anton Alua dan Dedi Yusuf adalah peraih medali emas kejuaraan nasional (kejurnas) kategori remaja yang digelar awal Agustus 2019.

Kejurnas itu berlangsung di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor.

https://bola.kompas.com/read/2019/11/11/19201798/lampung-bidik-dua-medali-emas-di-popnas

Terkini Lainnya

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke