Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Denmark Open 2019, Pencapaian Gregoria Menurun Drastis dari Tahun Lalu

Untuk tahun ini, Gregoria Mariska Tunjung langsung tersingkir pada babak awal Denmark Open.

Pemain jebolan klub PB Mutiara Cardinal itu dikalahkan Pusarla Venkata Sindhu (India) dengan skor 20-22, 18-21.

Gregoria pun tercatat belum sekali pun merebut kemenangan dari lima pertemuan dengan Sindhu.

Terhenti pada babak pertama Denmark Open 2019, Gregoria pun dipastikan bakal kehilangan poin yang cukup besar.

"Awalnya, saya ingin bisa menyamai hasil tahun lalu di semifinal. Namun, dengan pertandingan hari ini, berarti poin saya akan berkurang banget," ujar Gregoria seusai laga di Odense, Denmark, Selasa (15/10/2019).

Pada laga tersebut, Gregoria mengaku masih kerap melakukan kesalahan yang tentunya menguntungkan sang lawan.

Gregoria berharap segala kekurangan yang masih sering terjadi bisa diperbaiki pada turnamen berikutnya.

"Pada turnamennya berikutnya, saya ingin berusaha lebih baik, tetapi saya tidak mau terbebani lagi. Setelah ini, saya latihan dan persiapan lagi. Semoga di Perancis nanti bisa lebih maksimal," ucapnya.

Selanjutnya, Gregoria dijadwalkan menghadapi French Open 2019 yang berlangsung pekan depan.

https://bola.kompas.com/read/2019/10/15/20000088/denmark-open-2019-pencapaian-gregoria-menurun-drastis-dari-tahun-lalu

Terkini Lainnya

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke