Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gianluigi Donnarumma Tak Perpanjang Kontrak di AC Milan

KOMPAS.com – Penjaga gawang nomor satu AC Milan Gianluigi Donnarumma memberi sinyal untuk segera meninggalkan San Siro.

Kiper Timnas Italia tersebut menolak perpanjangan kontrak baru yang diberikan oleh AC Milan.

Kontrak Donnarumma bersama AC Milan bakal berakhir pada 2021 mendatang.

Sebenarnya, AC Milan sudah mengajukan tawaran kontrak baru untuk Donnarumma sejak September lalu.

Milan menawarkan kontrak anyar senilai 24 juta euro atau sekitar Rp 372 miliar dengan durasi empat tahun untuk memagari sang kiper.

Bahkan, AC Milan tak segan untuk menaikkan nominal gaji Gianluigi Donnarumma hingga 6 juta euro atau sekitar Rp 93 miliar per musim.

Namun, Donnarumma beserta sang agen, Mino Raiola, menolak perpanjangan kontrak yang disodorkan oleh AC Milan.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Donnarumma menolak tawaran tersebut lantaran masa depan Milan yang mulai diragukan pada musim 2019-2020.

Kiper berusia 20 tahun itu menilai kondisi I Rossoneri saat ini sulit untuk bersaing di Liga Italia, apalagi untuk lolos ke Liga Champions.

Milan saat ini berada di peringkat ke-16 klasemen sementara Liga Italia setelah hanya mampu meraih 2 kemenangan dari 6 pertandingan.

Di sisi lain, posisi Donnarumma memang tergantikan, baik di klub maupun di timnas Italia.

Dengan usianya yang masih muda, Donnarumma ingin meraih gelar juara bersama tim lain. 

Terlebih, banyak klub mengantre untuk mendapatkan Donnarumma jika kiper 20 tahun itu meninggalkan San Siro.

Pada 2017 lalu, Donnarumma sempat menolak untuk memperpanjang kontraknya dengan Milan, meski pada akhirnya ia menandatangani kontrak baru jelang berakhirnya musim 2018-2019. (Bonifasius Anggit Putra Pratama)

https://bola.kompas.com/read/2019/10/04/18150018/gianluigi-donnarumma-tak-perpanjang-kontrak-di-ac-milan

Terkini Lainnya

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Chievo Lahir Kembali, Kisah Cinta dari Sang Legenda Sergio Pellissier

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke