Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Niat Bercanda, Bernardo Silva Dianggap Lakukan Pelecehan Rasial

Tudingan tersebut dilakukan oleh organisasi yang mengampanyekan kesetaraan ras di dunia sepak bola, Kick It Out.

Kick It Out juga menginginkan agar Asosiasi Sepak Bola Inggris (FA) melakukan tindakan terhadap yang dilakukan oleh Bernardo Silva.

Berawal dari kicauan Bernardo Silva di Twitter yang menyamakan foto kecil Benjamin Mendy dengan karakter merek permen Conguitos.

Melihat tweet tersebut, dilansir dari FourFourTwo, Kick It Out menyampaikan ketidaksenangannya.

"Kami sangat kecewa melihat kicauan dari Bernardo Silva, meski sudah dihapus," demikian pernyataan Kick It Out.

"Stereotip rasis tidak pernah dapat diterima sebagai candaan dan kami terkejut seseorang yang menjadi panutan jutaan orang gagal memahami diskriminasi dengan tautannya," lanjut pernyataannya.

"Kami sudah melaporkan ke FA dan kami yakin tindakan harus diambil, termasuk pendidikan wajib, yang mana vital untuk menantang sikap-sikap ofensif seperti ini," dikutip dari laman FourFourTwo.

Menanggapi hal tersebut, Bernardo Silva kembali membuat kicauan baru.

Dia beranggapan jika tweet berbau rasial tersebut hanya sebuah candaan dan harus dipahami sebagai gurauan saja.

"Bahkan, sekarang ini tidak bisa bercanda dengan teman... kalian ini..." kicaunya di akun @BernardoCSilva.

Senada dengannya, Benjamin Mendy yang dianggap "korban" menilainya sebuah candaan.

Seperti diketahui, Bernardo dan Mendy sudah lama saling mengenal.

Keduanya pernah berseragam yang sama sejak di AS Monaco.

Oleh karena itu, tweet dari Bernardo yang mengarah kepadanya layaknya guyonan teman akrab, bukan sebuah polemik berbau rasial.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/23/22200008/niat-bercanda-bernardo-silva-dianggap-lakukan-pelecehan-rasial

Terkini Lainnya

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Jadwal Liga Inggris: Lawatan Liverpool dan Partai Sulit Man City

Liga Inggris
Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Bintang Como Patrick Cutrone Cerita Peran Mendiang Ayah dan Kebanggaan Promosi Sebagai Putra Daerah

Liga Italia
Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Thailand Open 2024: Gregoria dkk Antisipasi Faktor Angin Saat Bertanding

Badminton
Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Harapan Pemain Persib soal VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Thailand Open 2024, Ester dan Komang Bawa Spirit Piala Uber

Badminton
Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Bali United Vs Persib: Hodak Ogah Lihat Masa Lalu, Ujian Angin Kencang

Liga Indonesia
Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Patrick Cutrone Bawa Como Promosi, Kelahiran Kembali Titisan Inzaghi

Liga Italia
Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Indra Sjafri Buka Kans Pemain Keturunan Perkuat Timnas U20 Indonesia

Timnas Indonesia
Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Madura United Vs Borneo FC: Sape Kerrab Ogah Terbuai Memori Indah

Liga Indonesia
Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Skenario Man City dan Arsenal Juara Liga Inggris, Selisih Gol Bisa Menentukan

Liga Inggris
Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor 'The Invincibles' Pimpinan Wenger

Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor "The Invincibles" Pimpinan Wenger

Liga Inggris
Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke