Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PSM Vs Tira-Persikabo, Darije Puji Performa Pemain Muda

Dua pemain muda PSM yang paling menjadi sorotan ialah Muhammad Rizky Pratama dan Firza Andika.

Keduanya diturunkan sejak menit awal pertandingan dan langsung membuktikan layak berada skuad utama. 

"PSM main hari ini dengan beberapa pemain muda. Hari ini mereka tunjukkan bahwa PSM Makassar punya masa depan yang cerah dengan mereka," kata Darije selepas pertandingan.

Rizky yang untuk pertama kalinya jadi starter memang memiliki peran vital di lini tengah PSM Makassar.

Darije pun mengatakan bahwa kehilangan enam pemain inti di pertandingan melawan PS Tira-Persikabo bukanlah kerugian bagi timnya. 

Kini, pelatih asal Bosnia itu mengharapkan para pemain muda PSM memperlihatkan kekonsistenannya jika kembali dimainkan di pertandingan mendatang. 

"Saya sudah katakan mereka kerja keras dan latihan. Saya menaruh kepercayaan yang besar kepada Rizky dan malam ini dia tunjukkan dan juga firza," ucapnya.

"Aji Kurniawan juga masuk, dia memberikan permainan bagus di 5 menit terakhir," tutur Darije. 

"Ini normal, level yang cukup tinggi untuk mereka. Rizky belum pernah main 90 menit di level ini. Saya pikir firza juga sama. Kami cuma harus memperhatikan lebih lagi terhadap recovery mereka," kata Darije. 

Selain memuji kualitas para pemain muda PSM, Darije juga menyebut timnya memang layak memenangi pertandingan melawan PS Tira. 

Namun, ia menyesalkan timnya tak mencetak gol lebih banyak, terutama pada babak pertama.

Padahal, menurut dia, ada beberapa peluang yang didapatkan para pemain PSM yang seharusnya berbuah gol.

"Babak pertama kami mengontrol permainan dari penguasaan bola. Satu hal yang tidak kami lakukan dengan baik, pada babak pertama kami tidak mencetak gol," kata pelatih berpaspor Swiss tersebut.

https://bola.kompas.com/read/2019/09/20/08200038/psm-vs-tira-persikabo-darije-puji-performa-pemain-muda

Terkini Lainnya

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke