Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Arema FC Vs PSIS, Milo Bicara Peluang Tampil Takafumi Akahoshi

Dengan catatan, sang pemain siap, baik dari segi teknis maupun juga administratif.

Akahoshi resmi diperkenalkan manajemen Arema pada Selasa (27/8/2019) di kantor Arema FC.

Dalam perkenalan tersebut, General Manajer Arema FC, Ruddy Widodo, mengatakan tidak akan menunggu putaran kedua untuk menggunakan tenaga pemain berusia 33 tahun tersebut.

Artinya, Akahoshi sebisa mungkin akan diturunkan saat laga PSIS Semarang.

Untuk bisa menurunkan pemain asal Jepang tersebut, Singo Edan wajib menyelesaikan dua hal, yakni teknis dan administrasi.

Dalam kesempatan yang sama, Ruddy sesumbar pihaknya akan segera merampungkan masalah administrasi.

Dia pun menyerahkan masalah teknis kepada tim pelatih.

Kini giliran Milomir Seslija yang angkat bicara. Senada dengan Ruddy, Milo juga membuka peluang Aka untuk tampil saat laga lawan PSIS Semarang.

Dengan catatan, sang pemain sudah dilegalkan secara hukum sebagai penggawa Arema FC.

"Untuk saat ini, saya tidak bisa memberikan jaminan, mungkin dia siap secara fisik, tetapi saya pribadi tidak tahu mengenai masalah administrasi," ucapnya.

"Jika semua beres, dia akan bermain, dan saya rasa dia siap untuk diturunkan," ujarnya.

"Kami memiliki Jayus, Rafli, tetapi dia bisa masuk di sana," katanya.

Untuk saat ini, Milo tidak bisa soal jaminan main, ia lebih fokus mengembalikan kondisi fisik Aka yang mengalami jetlag usai menjalani penerbangan jauh.

https://bola.kompas.com/read/2019/08/29/08000028/arema-fc-vs-psis-milo-bicara-peluang-tampil-takafumi-akahoshi

Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke