Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Liverpool Lagi-lagi Menang Berkat Aksi Penyerang Muda

KOMPAS.com - Penyerang muda Liverpool, Rhian Brewster yang masih berusia 19 tahun, kembali mengantarkan timnya meraih kemenangan. 

The Reds - julukan Liverpool - melakoni laga uji coba keduanya dalam pramusim kali ini dengan menghadapi Bradford City, Minggu (14/7/2019).

Bertamu ke markas klub League Two atau kasta ke-44 Liga Inggris itu, Liverpool menang dengan skor 3-1.

Rhian Brewster kembali menyumbang gol yang menutup keran produktivitas Liverpool pada laga tersebut (41').

Dua gol perdana dilesakkan James Milner dalam interval dua menit saja (13', 15'-penalti).

Sembilan menit jelang akhir waktu normal, Liverpool kecolongan gol penalti pemain lawan, Eoin Doyle (81').

Khusus buat Rhian Brewster, dua partai awal di pramusim ini menunjukkan bakatnya wajib dipantau pelatih Juergen Klopp secara jeli.

Jebolan akademi Chelsea itu menjadi pemain paling konsisten.

Pada laga kontra Tranmere Rovers sebelumnya (11/7/2019), Brewster mencetak dua gol dalam kemenangan 6-0 The Reds.

Total sejauh ini, dia mencetak 3 gol dan 1 assist dalam 90 menit jatah main selama dua partai awal pramusim Liverpool.

Catatan itu modal bagus buat pemain muda yang menanti kesempatan debut kompetitif di skuad utama asuhan Klopp.

Rhian Brewster memang menjadi salah satu aset domestik paling menggiurkan di Inggris.

Dia menonojol ketika berhasil mengantar timnas Inggris juara Piala Dunia U-17 2017 dengan status sebagai top scorer turnamen.

Yayasan itu merupakan inisiasi dari eks pemain Liverpool dan Bradford, Stephen Darby, yang menderita penyakit motor neuron disease (MND) atau kelainan pada saraf motorik.

Darby terpaksa pensiun dini dalam usia 29 tahun pada 18 September 2018 akibat penyakit langka itu.

Ia pun hadir dalam pertandingan tersebut guna memberikan apresiasi.

Bagi Liverpool, duel uji tanding berwarna charity ini merupakan penutup sebelum melakoni tur pramusim ke Amerika Serikat.

Pasukan Juergen Klopp dijadwalkan menghadapi Borussia Dortmund dalam jadwal terdekat, 20 Juli 2019. (Beri Bagja) 

https://bola.kompas.com/read/2019/07/15/06154528/liverpool-lagi-lagi-menang-berkat-aksi-penyerang-muda

Terkini Lainnya

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Jadwal Final Thailand Open 2024: Ana/Tiwi Harapan Juara Indonesia

Badminton
Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Thailand Open 2024, Rasa Syukur Febriana/Amalia Tembus Final Super 500 Pertama

Badminton
Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris dan Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Atalanta Lolos ke Liga Champions, De Ketelaere Minta Maaf ke AC Milan

Liga Italia
Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Hasil Torino Vs Milan: Bola Udara, Sengatan 17 Detik, Rossoneri Kalah

Liga Italia
Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Veddriq Leonardo Juara di Shanghai, Buka Kans Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke