Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lampard Cocok Gantikan Sarri di Chelsea

KOMPAS.com - Kesuksesan Frank Lampard mengantarkan Derby County ke zona play off Liga Championship – kasta kedua Liga Inggris – membuat ia diisukan akan menggantikan era kepemimpinan Maurizio Sarri di Chelsea.

Dalam debutnya sebagai pelatih, Lampard mampu membawa Derby County ke posisi keenam Liga Championship dan berhak mengikuti pertandingan play off untuk lolos ke English Premier League (EPL)  – kasta tertinggi Liga Inggris – musim depan.

Mantan bek Chelsea, Mario Melchiot, percaya bahwa Lampard adalah sosok yang sempurna untuk menjadi pelatih The Blues selanjutnya.

“Jika Anda ingin membuat identitas untuk tim Anda, Anda harus selalu berpikir tentang orang-orang yang telah klub dari dalam hingga luar,” tegas Melchiot, seperti yang dilansir TalkSport (6/5/2019).

Komentar Melchiot tersebut merujuk ke Lampard yang telah 14 tahun memperkuat Chelsea.

“Ini tidak akan mengejutkan bagi saya jika mereka (Chelsea) melihat Frank (Lampard). Bagi saya, itu akan menjadi pilihan yang normal.”

“Saya pikir akan bagus untuk memiliki pelatih yang mengenal klub,” tambah pemain yang pernah memperkuat Chelsea pada 1999-2004 tersebut.

Lampard masih bisa membawa Derby County ke EPL musim depan. Dalam pertandingan play off, tim asuhannya akan berduel dengan Leeds United.

Jika menang, Derby County akan melawan pemenang antara Aston Villa dan West Brommich Albion untuk merebutkan satu tiket ke EPL.

https://bola.kompas.com/read/2019/05/07/17400078/lampard-cocok-gantikan-sarri-di-chelsea

Terkini Lainnya

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Alasan Timnas Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Digelar Tertutup

Timnas Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Hasil Uber Cup 2024: Ribka/Lanny Kalah 2 Gim Langsung, Indonesia 2-2 Korsel

Badminton
Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Jadwal Championship Series, Agenda Persiapan Panjang Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Ester Berjaya via Tiga Gim, Indonesia 2-1 Korsel

Badminton
Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Reus Pergi dari Dortmund, Bukti Pengabdian 12 Tahun Hadirkan Cinta Besar

Liga Lain
Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Thiago Silva Tinggalkan Chelsea, Pulang Kampung ke Fluminense

Internasional
Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Girona Bidik Kemenangan Kandang Pertama Atas Barcelona

Liga Spanyol
Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Apriyani/Siti Kalah Dua Gim Langsung, Indonesia 1-1 Korsel

Badminton
Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Kata Klopp soal Mo Salah Usai Ribut-ribut di Pinggir Lapangan

Liga Inggris
Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke