Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persela Liburkan Latihan agar Pemain Gunakan Hak Pilih di Pemilu 2019

LAMONGAN, KOMPAS.com - Menyambut Pemilu 2019, manajemen dan pelatih Persela Lamongan mengambil kebijakan untuk meliburkan latihan selama satu hari, bertepatan dengan hari pencoblosan pada tanggal 17 April 2019.


Para pemain bakal diliburkan penuh selama satu hari agar bisa menggunakan hak pilih pada Pemilu 2019. Dengan demikian, Persela diharapkan dapat turut menyukseskan pesta demokrasi Indonesia.

"Saya berharap, tanggal 17 besok anak-anak ikut nyoblos di Pemilu, tidak ada yang golput. Tapi tanggal 18 sudah mulai latihan lagi," ujar pelatih kepala Persela, Aji Santoso, seusai memimpin latihan tim di Stadion Surajaya, Senin (15/4/2019).

Terlepas dari itu, Aji dan manajemen Persela memiliki pekerjaan rumah yang harus segera dilakukan. Tugas itu adalah mendatangkan para pemain asing baru seusai mencoret Jose Sardon, Jairo Rodrigues, dan juga Washington Brandao.

"Secepatnya (didatangkan). Saya ingin secepatnya, pengurus juga ingin secepatnya," ucap dia.

Tanpa berkenan memberikan detail identitas pemain yang dimaksud, Aji mengatakan bahwa legiun asing yang bakal datang belum pernah bermain di kompetisi Indonesia.

Dia berharap pemain yang akan didatangkan Persela memiliki kualitas di atas Jairo, Jose, dan Brandao. 

https://bola.kompas.com/read/2019/04/16/10240728/persela-liburkan-latihan-agar-pemain-gunakan-hak-pilih-di-pemilu-2019

Terkini Lainnya

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke