Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Lewatkan India Open, Marcus/Kevin dkk Fokus ke Malaysia Open

Menurut sang pelatih, Herry Iman Pierngadi, India Open 2019 memang tidak masuk dalam perencanaan karena hanya berlevel BWF World Tour Super 500.

Ganda putra akan lebih difokuskan kepada turnamen-turnamen lain yang lebih penting, salah satunya turnamen level BWF World Tour Super 750, Malaysia Open 2019 (2-7 April).

"Pemain ganda putra baru pulang dari tur Eropa, masih jet lag semua. Kalau dipaksakan ke India Open juga percuma, pasti enggak siap," ujar Herry kepada Kompas.com, Senin (25/3/2019).

"Kami lebih memilih Malaysia Open karena levelnya lebih tinggi. Setelah itu, kami tampil di Singapore Open (9-14 April), lalu istirahat seminggu, kemudian dilanjutkan ke Kejuaraan Asia (23-28 April). Enggak bisa semuanya diikuti. Makanya India Open dikorbankan. Kami harus pintar-pintar memilih turnamen," ucap dia.

Menurut Herry, keputusan sektor ganda putra pelatnas melewatkan India Open 2019 sudah ditentukan sejak lama.

Pada India Open 2019, hanya ada satu pasangan ganda putra Indonesia yang tampil dan itu pun non-pelatnas, yaitu Ricky Karanda Suwardi/Angga Pratama.

Tahun lalu, ganda putra Indonesia sukses menyabet gelar juara India Open melalui pasangan Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo.

Marcus/Kevin menjadi juara setelah mengalahkan pasangan Denmark, Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen, dengan kedudukan 21-14, 21-16.

https://bola.kompas.com/read/2019/03/25/23000078/lewatkan-india-open-marcus-kevin-dkk-fokus-ke-malaysia-open

Terkini Lainnya

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Parma Kembali ke Serie A, Jay Idzes Cetak 2 Gol tetapi Venezia Kalah

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Eksklusif UFC 301: Drakkar Klose Siap Vs Joaquim Silva, Bertarung demi Keluarga

Sports
Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Hasil Piala Thomas 2024: Leo/Daniel Menang, Indonesia Jadi Juara Grup C

Badminton
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Bawa Indonesia Balik Unggul 2-1 atas India

Badminton
Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Indonesia Vs Irak, Ketika STY Minta AFC Hormati Semua Tim dan Pemain

Timnas Indonesia
Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Evaluasi Febri Hariyadi, Mulai Dapat Kesempatan Lagi di Persib

Liga Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Balas Kekalahan Ginting, Indonesia 1-1 India

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke