Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Performanya Menuai Kritik, Ini Kata Striker Asing Arema FC

Ketika itu, Gladiator hanya tampil satu kali dari tiga kali bertanding. Striker asal Brasil itu hanya tampil saat Arema FC melawan Persela Lamongan dan menjadi kekalahan satu-satunya bagi Arema FC di babak penyisihan.

Arema FC akhirnya lolos ke babak delapan besar dengan predikat tiga runner-up terbaik.

"Dari waktu saya datang, saya sudah main banyak pertandingan dan sekarang saya tetap siap main. Pelatih tetap percaya, teman-teman tetap percaya. Saya pikir pertandingan nanti susah, tetapi bisa menang," katanya seusai latihan di Stadion Cakrawala Universitas Negeri Malang (UM) Kota Malang, Rabu (20/3/2019).

Bagi Robert, setiap kritik yang datang kepadanya adalah penyemangat untuk tampil lebih baik bersama Singo Edan.

"Setiap Aremania yang kritik memberi semangat dan saya tetap latihan dan pelatih masih percaya," katanya.

Robert mengaku akan tampil sesuai karakternya jika dipercaya mengisi lini depan Arema FC. Terdekat, Arema FC akan menghadapi Bhayangkara FC di Stadion Patriot Chandrabaga, Bekasi, pada 30 Maret 2019 untuk melakoni babak delapan besar Piala Presiden 2019.

"Tetap main seperti biasa karena sebelumnya saya main tujuh pertandingan dengan tujuh gol," katanya.

https://bola.kompas.com/read/2019/03/20/22200068/performanya-menuai-kritik-ini-kata-striker-asing-arema-fc

Terkini Lainnya

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong Soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong Soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Live Indonesia Vs Irak: Garuda Muda Kebobolan, Skor Sama Kuat 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Live Indonesia Vs Irak 1-0: Ivar Jenner Cetak Gol Cantik, Garuda Unggul

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke