Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juventus Vs Atletico Madrid, Allegri Puji Hattrick Cristiano Ronaldo

TURIN, KOMPAS.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, memuji hattrick yang dicetak oleh Cristiano Ronaldo pada laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions melawan Atletico Madrid di Stadion Juventus, Selasa (12/3/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Pada laga itu, Juventus menang 3-0 atas Atletico Madrid. Ketiga gol Juventus diborong oleh Cristiano Ronaldo.

Oleh karena itu, Massimiliano Allegri memuji Ronaldo sebagai pahlawan Juventus karena berhasil membawa timnya melaju ke babak perempat final.

Baca Juga : Usai Cetak Hat-trick, Ronaldo Beberkan Alasan Juventus Merekrutnya

"Kami tidak sempurna, tapi kami melakukan dengan baik dan berkonsentrasi. Kami sudah melakukan tugas dengan baik pada leg kedua dan tim layak mendapatkan pujian," kata Allegri dilansir dari Four Four Two.

"Akan aneh jika Cristiano Ronaldo mengakhiri Liga Champions musim ini dengan hanya satu gol. Dia sudah melakukan dengan baik dan pemain berkontribusi, termasuk suporter yang mendukung kami pada laga yang luar biasa ini," ujarnya.

Lebih lanjut, Allegri merasa telah memberikan malam yang bagus untuk para penyuka olahraga di Italia.

"Saya pikir kami telah memberikan malam yang indah dan bagus untuk semua orang yang tertarik dengan olahraga di Italia," ucapnya menambahkan.

Sebelumnya, pada leg pertama Juventus kalah 0-2 di markas Atletico Madrid. Namun, pada leg kedua Juve berhasil membalikan keadaan dan menjadi unggul agregat 3-2 atas Atletico Madrid.

Dengan begitu, Juventus berhak melaju ke babak 8 besar Liga Champions. Tim berjulukan Bianconeri ini tetap menjaga asa mengakhiri paceklik gelar Liga Champions yang terakhir kali mereka raih pada 1996.

https://bola.kompas.com/read/2019/03/13/20400078/juventus-vs-atletico-madrid-allegri-puji-hattrick-cristiano-ronaldo

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke