Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sekjen PSSI Lempar Pantun ke Menpora Saat Penyambutan Timnas U-22

Menurut Tisha, pantun tersebut sudah pernah disampaikannya saat bertemu dengan Imam beberapa waktu lalu. Selain untuk Imam, Tisha menyebut pantun tersebut juga disampaikan kepada para suporter di Tanah Air.

"Jangan-jalan ke Kota Batu, jangan lupa bermain bola. Apabila hati kita satu, Indonesia pasti juara," ujar Tisha disambut tepuk tangan orang-orang yang hadir dalam acara tersebut.

Pada acara itu, Tisha menyampaikan rasa haru atas raihan juara yang didapat timnas U-22 dalam ajang Piala AFF U-22 di Kamboja.

Ucapan terima kasih juga disampaikannya pada Pemerintah Indonesia, terutama Kemenpora atas segala dukungan yang diberikan. Tisha juga menyampaikan apresiasi pada seluruh suporter pecinta sepak bola nasional.

"Terlepas dari seluruh hal yang masih perlu kita perbaiki bersama, baik secata organisasi, kompetisi, dan tim nasional, hati kita untuk merah putih tidak pernah padam," kata Tisha.

"Jangan pernah menyerah. Kami di PSSI tidak akan pernah berhenti bekerja siang malam, 24 jam untuk terus memajukan sepak bola Indonesia. Insya Allah apa yang kita cita-citakan bisa terwujud bersama," ucap Tisha.

https://bola.kompas.com/read/2019/02/27/22220028/sekjen-pssi-lempar-pantun-ke-menpora-saat-penyambutan-timnas-u-22

Terkini Lainnya

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Liga Spanyol
STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Badminton
Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Liga Indonesia
Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Liga Inggris
Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Liga Inggris
VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

VAR di Championship Series Liga 1 2023-2024, Bali United Punya Harapan

Liga Indonesia
Kata Fabregas Usai Bawa Como ke Serie A Liga Italia: Bahagia Luar Biasa...

Kata Fabregas Usai Bawa Como ke Serie A Liga Italia: Bahagia Luar Biasa...

Liga Italia
Tekad Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia

Tekad Shin Tae-yong untuk Timnas Indonesia Jelang Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Tottenham Vs Man City, Satu Jalan Pasukan Guardiola Menuju Juara

Tottenham Vs Man City, Satu Jalan Pasukan Guardiola Menuju Juara

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke