Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil dan Klasemen Liga Inggris, Ada Perubahan Komposisi di 5 Besar

KOMPAS.com - Persaingan di papan atas Premier League - kasta teratas Liga Inggris - kian seru. Hal itu tak lepas dari hasil berbeda yang dialami Liverpool, Manchester City, Arsenal, dan Manchester United. 

Perubahan komposisi terjadi di lima besar. Manchester United yang selama ini terpaku di posisi ke-6, kini merangkak naik menggeser Arsenal. 

Hal itu tak lepas dari hasil berbeda yang dirah kedua tim. Manchester United menang di kandang Leicester City sedangkan Arsenal takluk dari Manchester City. 

Man United kini naik ke posisi kelima dengan koleksi 48 poin. Mereka unggul satu angka atas The Gunners - julukan Arsenal. 

Sementara itu, kemenangan atas Arsenal membuat Man City memangkas jarak dengan Liverpool. Anak-anak asuhan Pep Guardiola itu menempel di posisi kedua dengan 59 poin, tertinggal tiga angka dari Liverpool. 

Kegagalan Liverpool menang di kandang West Ham United menjadi penyebabnya. Pada laga tersebut, kedua tim bermain imbang 1-1. 

Sementara itu, Tottenham Hotspur kian mapan di posisi ketiga dengan 57 poin seusai menang tipis atas Newcastle United. Mereka unggul tujuh angka atas Chelsea yang berada di posisi keempat. 

Hasil Liga Inggris, pekan ke-25 Premier League, 2-4 Februari 2019: 

  • Tottenham Hotspur 1-0 Newcastle United (Son Heung-min 83')
  • Everton 1-3 Wolverhampton Wanderers (Andre Gomes 27'; Ruben Neves 7' pen, Raul Jimenez 45', Leander Dendoncker 66')
  • Chelsea 5-0 Huddersfield Town (Gonzalo Higuain 16', 69', Eden Hazard 45+1', 66', David Luiz 86')
  • Brighton 0-0 Watford
  • Burnley 1-1 Southampton (Ashley Barnes 90+4' pen; Nathan Redmond 55')
  • Crystal Palace 2-0 Fulham (Luka Milivojevic 25' pen, Jeffrey Schlupp 87')
  • Cardiff City 2-0 Bournemouth (Bobby Reid 5' pen, 46')
  • Leicester City 0-1 Manchester United (Marcus Rashford 9')
  • Manchester City 3-1 Arsenal (Sergio Aguero 1', 44', 61' ; Laurent Koscielny 11')
  • West Ham United 1-1 Liverpool (Michail Antonio 28' ; Sadio Mane 22') 

Klasemen Liga Inggris, hingga pekan ke-25 Premier League: 

https://bola.kompas.com/read/2019/02/05/05550038/hasil-dan-klasemen-liga-inggris-ada-perubahan-komposisi-di-5-besar

Terkini Lainnya

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Hasil Bundesliga, Bayer Leverkusen Torehkan Rekor Invincible

Bundesliga
Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Shin Tae-yong Akan Melakoni 3 Laga Dalam Rentang Waktu 10 Hari

Timnas Indonesia
FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

FC Utrecht Lepas Ivar Jenner ke Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

PSSI Umumkan Manajer Timnas U20 dan Timnas Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Hasil Persib Vs Bali United 3-0, Maung ke Final Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

LIVE Persib Vs Bali United, Maung Bandung Unggul 3-0

Liga Indonesia
Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Babak Pertama Persib Vs Bali United, Ciro-Febri Bawa Maung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

LIVE Persib Vs Bali United, Gol Febri Hariyadi Bikin Maung Bandung Unggul 2-0

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

LIVE Persib Vs Bali United, Ciro Cetak Gol, Persib Unggul 1-0

Liga Indonesia
Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Momen Pochettino Merasa Bakal Dipecat Saat di Chelsea

Liga Inggris
LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

LIVE Persib Vs Bali United, Aksi Heroik Kevin Mendoza Gagalkan Tendangan Ricky Fajrin

Liga Indonesia
LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

LIVE Persib Vs Bali United, Febri Hariyadi Diganjar Kartu Kuning

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Hasil Thailand Open 2024: Rinov/Pitha Gugur, Febriana/Amalia Lolos ke Final

Badminton
Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Si Jalak Harupat Masih Harus Gunakan VAR Mobile, Belum Bisa Permanen

Liga Indonesia
Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Arne Slot Pastikan Jadi Pengganti Juergen Klopp di Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke