Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Apriyani Rahayu: Saya Harus Belajar Lebih Dewasa Lagi...

Pada pertandingan yang berlangsung 81 menit itu, Greysia/Apriyani menelan kekalahan 20-22, 22-20, 12-21 dari pasangan unggulan kedua asal Jepang, Misaki Matsutomo/Ayaka Takahashi.

Ketika memasuki ruang konferensi pers seusai laga, wajah Apriyani tampak muram. Sambil mengelap keringat di sebagian wajahnya, ia menyesali performa yang ditampilkannya, terutama pada gim ketiga.

Pada gim ketiga, Apriyani memang melakukan sejumlah kesalahan yang berujung kepada kekalahan dia dan Greysia.

"Tadi saya kan sempat mati (lakukan kesalahan sendiri) 2 kali. Saat (mati) untuk yang ketiga kalinya, saya jadi emosi, dan jadi terbuang begitu saja," ujar Apriyani.

"Sekarang, saya harus belajar lebih dewasa lagi di lapangan," ucap jebolan PB Jaya Raya Jakarta itu.

Di sisi lain, Greysia menganggap bahwa apa yang dialami Apriyani merupakan hal wajar. Greysia berpendapat Apriyani sedang melewati proses pematangan mental yang nantinya akan berdampak kepada performanya di lapangan.

"Soal Apriyani yang lepas konsentrasi, kita harus kasih Apriyani ruang untuk dewasa. Buat saya, itu bukan sesuatu yang harus disalahkan," ucap Greysia.

Secara keseluruhan, Greysia/Apriyani sudah 11 kali berhadapan dengan Matsutomo/Takahashi. Hasilnya, Greysia/Apriyani hanya mampu menang 2 kali atas peraih medali emas Olimpiade Rio 2016 itu.

Kemenangan terakhir Greysia/Apriyani terjadi dalam turnamen Malaysia Masters 2019 yang berlangsung pada pekan lalu.

https://bola.kompas.com/read/2019/01/26/15210008/apriyani-rahayu--saya-harus-belajar-lebih-dewasa-lagi-

Terkini Lainnya

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Liga Inggris
Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Borneo FC vs Madura United, Jawaban Pelatih Persib Soal Lawan di Final

Liga Indonesia
Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Borneo FC vs Madura United, Strategi Spesial Huistra dan Persiapan Penalti

Liga Indonesia
Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Oxford United Milik Erick Thohir dan Andindya Bakrie Naik ke Divisi Championship

Liga Inggris
Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Marco Reus Traktir Suporter di Laga Terakhir Bundesliga Bersama Dortmund

Bundesliga
Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Exco Diduga Jadi Pemilik Tiga Klub Liga 3, PSSI Diminta Tegas

Liga Indonesia
Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan 'Bench' Bali United

Klarifikasi Ciro Alves soal Selebrasi di Depan "Bench" Bali United

Liga Indonesia
Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Ancelotti Isyaratkan Kroos dan Modric Akan Bertahan di Real Madrid

Liga Spanyol
Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Leverkusen Catat Sejarah, Alonso Bidik Treble dan Rekor Tanpa Kalah

Bundesliga
Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Bali United Akui Persib Main Lebih Bagus, Atmosfer Stadion Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Hasil Inter Miami Vs DC United 1-0: Messi Buntu, Assist Busquets Jadi Penentu

Liga Lain
Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Hasil Tinju Dunia: Oleksandr Usyk Kalahkan Tyson Fury, Jadi Juara Sejati Kelas Berat

Sports
De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

De Zerbi Tinggalkan Brighton Akhir Musim, Masuk Radar Milan dan Bayern

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke