Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persib Simpan Pemain Inti Melawan Persiwa di Piala Indonesia

BANDUNG, KOMPAS.com - Pelatih Persib Bandung Miljan Radovic mengisyaratkan bakal menyimpan sejumlah pilar pentingnya dalam laga 32 besar Piala Indonesia kontra Persiwa Wamena di Cilacap, Minggu (27/1/2019).

Radovic mengatakan, pertimbangan menyimpan pemain inti menjadi salah satu siasat untuk mejaga kebugaran pemain.

"Mungkin satu dua pemain kami ganti. Ini situasi berbeda," kata Radovic seusai memimpin latihan di Lapangan Sport Arcamanik Jabar, Bandung, Kamis (24/1/2019).

Radovic ogah memaksakan para pemain yang baru bergabung, seperti Ezechiel Ndouassel, Esteban Vizcarra, atau Zalnando, untuk bermain. Sebab, ia menilai kondisi fisik mereka dirasa belum siap untuk bertanding. Meski demikian, mereka akan tetap disertakan dalam susunan pemain yang dibawa menghadapi Persiwa.

"Ya mereka ikut, tapi mereka perlu waktu. Ok Lopicic dari awal pertama latihan. Dia kondisi cukup bagus, Tetapi untuk Vizcarra, Eze, Bojan, Zalnando, hati-hati dulu, itu proses tidak bisa (dipaksakan). Untuk saya bagus (bermain) full team, tapi bagaimana besok jadi masalah, saya ingin semua kondisi bagus," tuturnya.

Secara umum, lanjut Radovic, perkembangan kesiapan pemain secara fisik mulai menunjukan perkembangan cukup baik, khususnya dalam penerapan taktik bermain.

"Kondisi sekarang cukup bagus untuk 15 hari ya. Tapi itu tidak cukup bagus untuk full, itu normal, itu biasa, tapi kita harus adaptasi untuk Piala Indonesia di hari Minggu. Karena mereka cukup bagus sekarang, mereka mengerti taktik saya. Mereka mengerti bagaimana kita main," ujar dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/01/24/22000048/persib-simpan-pemain-inti-melawan-persiwa-di-piala-indonesia

Terkini Lainnya

De Rossi Minta AS Roma Contoh Atalanta

De Rossi Minta AS Roma Contoh Atalanta

Liga Italia
Masa Depan Ten Hag di MU Tak Pasti, Sir Jim Ratcliffe Kepincut De Zerbi

Masa Depan Ten Hag di MU Tak Pasti, Sir Jim Ratcliffe Kepincut De Zerbi

Liga Inggris
Skuad Milan Vs Roma di Australia: Dipimpin Bonera, Giroud Masih Ada

Skuad Milan Vs Roma di Australia: Dipimpin Bonera, Giroud Masih Ada

Liga Italia
Borobudur Marathon 2024 Usung Tema 'Run On, Mark It!', Target 10.000 Pelari

Borobudur Marathon 2024 Usung Tema "Run On, Mark It!", Target 10.000 Pelari

Olahraga
Singapore Open 2024: Ginting Percaya Diri Pertahankan Gelar, Jaga Mental

Singapore Open 2024: Ginting Percaya Diri Pertahankan Gelar, Jaga Mental

Badminton
Tai Tzu Ying Mundur, Gregoria Hadapi Wakil AS di Singapore Open 2024

Tai Tzu Ying Mundur, Gregoria Hadapi Wakil AS di Singapore Open 2024

Badminton
Pelatih Klub Elkan Baggott Tak Lagi Jadi Pilihan Chelsea

Pelatih Klub Elkan Baggott Tak Lagi Jadi Pilihan Chelsea

Internasional
Skuad Timnas Spanyol untuk Euro 2024: 2 Remaja Barca, Tanpa Asensio

Skuad Timnas Spanyol untuk Euro 2024: 2 Remaja Barca, Tanpa Asensio

Internasional
Kepala Madura United Tetap Tegak Usai Kalah 0-3, Percaya 'Comeback'

Kepala Madura United Tetap Tegak Usai Kalah 0-3, Percaya "Comeback"

Liga Indonesia
Milan Sepakat dengan Fonseca Usai Teka-teki '4-3-3' dari Ibra

Milan Sepakat dengan Fonseca Usai Teka-teki "4-3-3" dari Ibra

Liga Italia
Xavi bak Picu Gempa Bumi di Barcelona, Merasa Tidak Dihargai

Xavi bak Picu Gempa Bumi di Barcelona, Merasa Tidak Dihargai

Liga Spanyol
Improvisasi Bojan Saat Persib Tertekan Madura United lalu Pecah Kebuntuan

Improvisasi Bojan Saat Persib Tertekan Madura United lalu Pecah Kebuntuan

Liga Indonesia
Timnas Putri Indonesia Hadapi Singapura, Mochizuki Soroti Komunikasi

Timnas Putri Indonesia Hadapi Singapura, Mochizuki Soroti Komunikasi

Timnas Indonesia
Erik ten Hag: Saya Tak Ragu Terus Latih Man United, tetapi...

Erik ten Hag: Saya Tak Ragu Terus Latih Man United, tetapi...

Liga Inggris
Penyebab Persib Leluasa Bergerak Saat Kalahkan Madura United

Penyebab Persib Leluasa Bergerak Saat Kalahkan Madura United

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke