Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Djanur Pastikan Persebaya Tak Rekrut Eks Pemain Bali United dan Celebest FC

Pelatih Persebaya, Djadjang Nurdjaman, mengatakan bahwa dua pemain yang ikut seleksi bersama Bajul Ijo itu tidak masuk skema tim pelatih.

Sebelumnya, Samsul Pelu dan Rezam Baskoro turut dimainkan dalam uji coba Persebaya melawan PS Kota Pahlawan, Rabu (16/1/2019).

"Sangat mungkin tidak diambil atau boleh dikatakan saya tidak ambil," ucap pelatih yang akrab disapa Djanur itu.

Djanur mengaku akan mendatangkan pemain lain untuk mengisi posisi penyerang sayap. Sejauh ini, pelatih asal Majalengka itu sudah mengantongi nama untuk mengisi posisi winger tersebut.

Namun, nama pemain tersebut masih dirahasiakan karena khawatir tidak mendapat izin dari klub lamanya.

"Ini kaitannya dengan klub lamanya. Kalau saya bocorkan di sini, bisa dicegat, bisa enggak jadi (gagal)," kata Djanur.

Djanur memastikan, pemain yang akan digaet merupakan pemain berpengalaman. Sebab, pemain yang ikut trial kualitasnya masih di bawah standar.

"Kami trial dua pemain kemampuannya kayak begitu (belum memuaskan). Yang trial susah juga, di bawah standar. Mending kalau pemain Indonesia kami cari pemain yang sudah jelas kami tahu," ujar dia.

https://bola.kompas.com/read/2019/01/18/12420048/djanur-pastikan-persebaya-tak-rekrut-eks-pemain-bali-united-dan-celebest-fc

Terkini Lainnya

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke