Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Juventus Vs Inter Milan, Allegri Sebut Dua Tim Pesaing Berat Juve

TURIN, KOMPAS.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, menyebut ada dua tim yang menjadi pesaing berat timnya di Serie A pada musim ini. Keduanya adalah Inter Milan dan Napoli.

Inter akan menjadi lawan Juventus dalam laga pekan ke-15 Liga Italia, Jumat (7/12/2018) atau Sabtu (8/12/2018) dini hari. Laga bertajuk Derby d'Italia itu akan dihelat di Stadion Allianz, Turin.

"Bersama dengan Napoli, mereka (Inter) adalah rival terbesar Juventus saat ini. Namun, kami harus terus melanjutkan perjalanan kami dengan sangat tenang," kata Allegri dikutip dari Football Italia, Kamis (6/12/2018).

Saat ini, Juventus masih memimpin klasemen dengan perolehan 40 poin, sedangkan Napoli ada di peringkat kedua dengan 32 poin, disusul Inter di tempat ketiga dengan 29 poin.

Walau unggul dengan jarak relatif jauh dari pesaing, Allegri menilai perjuangan timnya untuk meraih gelar juara masih panjang.

"Apakah saingan kami hanya bermain untuk tempat kedua? Tentu tidak karena Ancelotti (pelatih Napoli, Carlo Ancelotti) mengatakan Napoli memiliki peluang besar (juara)," ucapnya.

"Kami juga masih harus menghadapi rival kami, Inter dua kali, dan kemudian pertandingan kedua melawan Napoli. Jadi, ada sembilan poin untuk diperebutkan dan selisih poin bisa dipangkas, atau semakin melebar. Masih ada banyak pertandingan yang tersisa untuk dimainkan," ucap Allegri.

https://bola.kompas.com/read/2018/12/07/16200048/juventus-vs-inter-milan-allegri-sebut-dua-tim-pesaing-berat-juve

Terkini Lainnya

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Kalah, Indonesia 0-2 China

Badminton
Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Alasan Staf Kemenpora Bocorkan Diskusi dengan Mancini soal Marselino dkk

Timnas Indonesia
Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Final Thomas Cup 2024, Ginting: Saya Tak Bisa Keluar dari Tekanan Shi Yu Qi

Badminton
Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Cerita di Balik Marselino dkk Curi Perhatian Roberto Mancini dan Asistennya

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke