Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kiper Persela Pegang Kunci Lini Serang Arema FC

LAMONGAN, KOMPAS.com - Pertemuan Persela Lamongan kontra Arema FC di Stadion Surajaya, Jumat (16/11/2018), bakal sedikit terasa berbeda bagi Dwi Kuswanto yang kini menjadi andalan di bawah mistar gawang tim Laskar Joko Tingkir.

Pasalnya, Dwi pada musim lalu masih mengenakan seragam Arema. Ia memperkuat tim Singo Edan yang saat itu dibesut Aji Santoso.

Namun, Aji tidak menukangi Arema sampai akhir musim, sedangkan Dwi bertahan satu musim penuh sebelum memutuskan kembali bersama Persela.

"Selama satu musim, tentu saya sendiri tahu bagaimana mantan rekan-rekan di Arema bermain. Meski saya sendiri tidak pernah dilatih Milan (Petrovic)," ujar Dwi, Rabu (14/11/2018).

"Sedikit-sedikit saya juga tahu bagaimana lini serang Arema. Karena saya juga sempat main bareng Dendi (Santoso), Sunarto, dan juga Hendro (Siswanto). Minimal gambaran awal sudah ada," ucap dia.

Dwi menilai kekuatan Arema yang bakal dihadapi nanti sebenarnya terletak pada sosok Makan Konate. Pengatur serangan Arema itu baru bergabung bersama skuad Singo Edan setelah meninggalkan Sriwijaya FC pada awal putaran kedua.

"Meski tidak diperkuat Dedik (Setiawan) yang memperkuat timnas, serangan Arema tetap berbahaya sebab masih ada Konate yang biasa menjadi pengatur irama permainan. Asal Konate bisa dihentikan, saya optimistis Persela akan mampu mengalahkan Arema," kata dia.

"Apalagi pertandingan nanti akan dilaksanakan di kandang sendiri, di hadapan ribuan suporter, saya cukup optimistis kami akan bisa dapatkan poin penuh," tutur Dwi.

https://bola.kompas.com/read/2018/11/14/20200098/kiper-persela-pegang-kunci-lini-serang-arema-fc

Terkini Lainnya

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Hasil Granada Vs Real Madrid 0-4, Messi dari Turki dan Brahim Diaz Jadi Bintang

Liga Spanyol
Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke