Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala AFF 2018, Beto Bawa Sepatu Sobek ke Singapura

Pemain yang disapa Beto ini mengaku sepatu tersebut merupakan kesayangannya. Dia pun menggunakan sepatu yang kondisinya tak bagus itu saat Indonesia melakoni dua laga uji coba melawan Myanmar dan Hong Kong pada bulan lalu.

"Saya hanya bawa dua sepatu saja untuk Piala AFF 2018. Yang satunya itu sempat saya pakai dalam dua laga uji coba terakhir," kata Beto.

"Pokoknya kalau sudah robek, saya akan pakai terus. Semoga beruntung," ucap pemain naturalisasi itu.

Penyerang berdarah Brasil itu menambahkan, ada barang khusus yang akan dibawa ke Singapura. Play station yang dimaksud Beto karena alat tersebut akan menemaninya saat berada di dalam kamar.

Beto juga mengatakan bahwa dia sangat dekat dengan Stefano Lilipaly. Namun untuk bermain play station, kata Beto, Lilipaly tidak terlalu jago.

Kedekatan Beto bersama Lilipaly tercipta saat timnas U-23 Indonesia menyiapkan diri untuk berlaga dalam Asian Games 2018. Dua pemain tersebut bersama dengan Andritany Ardhiyasa merupakan pemain senior yang memperkuat timnas U-23 Indonesia.

"Mungkin saya bawa play station. Saya biasanya bermain dengan Lilipaly tapi dia kalah terus dan sudah menyerah, jadi saya main sendiri saja," kata Beto. (Mochamad Hary Prasetya)

https://bola.kompas.com/read/2018/11/06/21150028/piala-aff-2018-beto-bawa-sepatu-sobek-ke-singapura

Terkini Lainnya

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Timnas Jerman Panggil 27 Pemain, Nagelsmann Ingin Juara Euro 2024

Internasional
Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Tiga Klub 100 Persen Lolos Club Licensing, Bukti Konsistensi, Sejarah, dan Pelecut Prestasi

Liga Indonesia
Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Xavi Menang dalam Laga Ke-100 Latih Barcelona, Bicara Hasrat Juara

Liga Spanyol
LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

LaLiga Extratime, Kedekatan Sepak Bola Indonesia dan Spanyol

Liga Spanyol
Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Daftar Skuad Perancis untuk Euro 2024: Kante Kembali, Ada Mbappe

Internasional
Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Daftar Skuad Belanda untuk Euro 2024, Ada Pemain Keturunan Indonesia

Internasional
Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan 'Singa-singa Muda'

Ronaldo Masih Termotivasi, Mau Bersaing dengan "Singa-singa Muda"

Liga Lain
Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Jadwal Liga Inggris Pekan Ke-38: Man City Vs West Ham, Arsenal Vs Everton

Liga Inggris
Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Skenario Juara Liga Inggris: Persaingan Man City-Arsenal, Selisih Gol Bisa Krusial

Liga Inggris
Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Lisensi Klub PSSI: Arema FC Terima Hasilnya, Catatan untuk Persebaya

Liga Indonesia
Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Persib Vs Bali United: Mimpi Dedi Kusnandar Sang Bocah Lokal

Liga Indonesia
Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Ada Target Baru untuk Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Ronaldo Atlet dengan Bayaran Tertinggi, Ada di Atas Lionel Messi

Sports
Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Juventus Tensi Tinggi, Allegri Segera Ditendang Pergi Usai Raih Trofi

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Jadwal Thailand Open 2024: Gregoria Siap Beraksi, Indonesia Pastikan Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke