Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Dihukum UEFA, Red Star Tanpa Suporter Saat Lawan Liverpool dan PSG

Suporter Crvena Zvezda dikenal terkenal fanatik dan sering melakukan aksi anarkis. Hal tersebut membuat juara Liga Serbia itu menerima sanksi menjelang penampilan mereka dalam Liga Champions musim ini.

Asosiasi Sepak Bola Eropa (UEFA) memberikan hukuman terkait aksi suporter Crvena Zvezda, seperti dilansir BolaSport.com dari BBC. Hukuman UEFA ini terkait aksi menerobos masuk ke lapangan dan menyalakan kembang api.

Hal itu terjadi ketika Crvena Zvezda menghadapi RB Salzburg pada 29 Agustus 2018. Hukuman tersebut berlaku untuk laga kedua dan ketiga mereka dalam fase grup, yang berarti Crvena Zvezda tidak akan mendapat dukungan suporter fanatik mereka saat bertandang menghadapi PSG dan Liverpool.

Komite Disiplin UEFA juga memberikan denda sebesar 30.000 euro atas kerusakan yang ditimbulkan suporter mereka.

Musim ini menjadi pertama kali Crvena Zvezda masuk ke Liga Champions. Namun, Crvena Zvezda pernah menjadi juara saat Liga Champions masih berformat Piala Champions musim 1990-1991. (Pradipta Indra Kumara)

https://bola.kompas.com/read/2018/09/08/11070058/dihukum-uefa-red-star-tanpa-suporter-saat-lawan-liverpool-dan-psg

Terkini Lainnya

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke