Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bejo Sugiantoro Bandingkan Striker Asing dan Lokal

Bejo membandingkan striker lokal dengan striker asing Persebaya saat ini, David da Silva, yang selalu bisa memanfaatkan peluang. Diakuinya, striker lokal terlalu banyak berpikir bila berada di depan gawang.

"Sebetulnya kemampuan beda sedikit dengan David, dia ada peluang bisa gol. Striker lokal, ada momen harusnya dia shoot tapi di-keeping. Bedanya cara ambil keputusan saja," ujarnya dilansir BolaSport.com dari Tribun Jatim.

Legenda hidup Persebaya itu juga menilai bahwa saat ini sangat sulit mencari sosok striker penerus Kurniawan Dwi Yulianto, Budi Sudarsono, Ilham Jaya Kusuma, Bambang Pamungkas dan Boaz Solossa.

Namun, kalau memang tujuan PSSI membuat aturan tersebut demi kebaikan timnas Indonesia, Bejo akan mendukung penuh.

"Kalau federasi yang buat aturan, mau tidak mau kita harus ikuti dan harus ditaati semua klub, karena tujuan kita timnas Indonesia yang kekurangan striker," katanya.

Memang saat ini tim-tim Liga 1 2018 masih sangat bergantung kepada striker asing untuk urusan mencetak gol. Tengok saja daftar top skor Liga 1 yang didominasi pemain asing di mana hanya ada nama Samsul Arif (Barito Putera-10 gol) dan Stefano Lilipaly (Bali United-10 gol) dalam daftar 10 besar. (Deodatus Kresna Murti Bayu Aji)

https://bola.kompas.com/read/2018/09/01/14000048/bejo-sugiantoro-bandingkan-striker-asing-dan-lokal

Terkini Lainnya

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Italia Selamat dari Pukulan 23 Detik, Kata-kata Del Piero Terbukti, Pujian Totti

Internasional
Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Polandia Vs Belanda: Polisi Amankan Pria Berkapak yang Ancam Fan

Internasional
Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Polandia Vs Belanda, Kickoff 20.00 WIB

Internasional
Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Nirgelar di Bayern Muenchen, Kane Makin Lapar Raih Trofi Euro 2024

Internasional
Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Rekap Final Australian Open 2024, Gelar Super 500 Perdana Ana/Tiwi

Badminton
Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Eks Pemain Spanyol Puji Lamine Yamal, Ungkit Lionel Messi

Internasional
Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Hasil Australian Open 2024: Ahsan/Hendra Runner-up, Kalah dari Wakil China

Badminton
Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Perkenalkan Gilson Costa, Tambah Kekuatan Lini Tengah Persebaya

Liga Indonesia
Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Atlet PB Djarum Tampil Dominan pada Graha Padma Wali Kota Cup 2024

Badminton
Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Hasil Australian Open 2024: Bekuk Wakil Malaysia, Ana/Tiwi Juara!

Badminton
Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Hasil Final Australian Open 2024: Berjuang Tiga Gim, Ester Runner-up

Badminton
Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Malut United Resmi Rekrut Duo Kembar Yakob dan Yance Sayuri

Liga Indonesia
Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Kembangkan Basket di Indonesia, 3 Misi Beavers Hadirkan Kompetisi

Sports
Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Polandia Vs Belanda, Van Dijk Siap Kerja Keras demi Menangi Laga Perdana

Internasional
Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Ronaldinho Kritik Skuad Brasil, Tim Terburuk di Copa America 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke