Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Meriahkan Gala Desa, Gorontalo Utara Pakai "Jurus" Ini

KOMPAS.com - Perhelatan Gala Desa 2018 harus disambut meriah. Begitu pesan Menteri Pemuda dan Olahraga Imam Nahrawi pada persiapan peluncuran Gala Desa 2018 di Jakarta, Selasa (7/8/2018).

"Kegiatan Gala Desa harus nendang, ngefek, dan memotivasi atlet untuk menjadi juara dunia,"  kata Imam Nahrawi yang dalam kesempatan itu meluncurkan buku Olahraga Desa Menuju Dunia-Lebihi Ekspektasi Di Gelaran Perdana.

"Kami tidak hanya memasang umbul-umbul dan menyiarkannya di media-media," kata Sekretaris Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Gorontalo Utara Hartono Jusuf menjawab pertanyaan Kompas.com

Ada enam cabang olahraga yang dipilih dan dipertandingkan dalam Gala Desa. Keenam cabang itu adalah sepak bola, sepak takraw, bola voli, bulutangkis, tenis meja, dan atletik.

Pembukaan Gala Desa 2018 di Gorontalo Utara dilakukan pada Jumat (11/8/2018). "Acara kickoff-nya di Molingkapoto, Kecamatan Kwandang," kata Hartono.

Lantas, untuk memeriahkan kegiatan itu, Hartono mengaku punya "jurus" khusus.

"Kami tidak fokuskan kegiatan ini hanya pada satu kecamatan," katanya.

Dia membeberkan, Kecamatan Sumalata menjadi tuan rumah pertandingan sepak takraw. "kecamatan ini menghasilkan atlet-atlet sepak takraw," ucap Hartono sembari menambahkan bahwa beberapa atlet Timnas Indonesia untuk sepak takraw Asian Games 2018 berasal dari Sumalata.

Selanjutnya, Kecamatan Kwandang menjadi pusat pertandingan sepak bola. "Bola voli di Kecamatan Atinggola, yang berbatasan dengan Sulawesi Utara," imbuhnya lagi.

"Kami melakukan ini agar masyarakat bisa merata merayakan kegiatan olahraga," ujarnya lagi.

Sementara, pihaknya juga mematok target jumlah penonton Gala Desa 2018 di Gorontalo Utara. "Kami bisa hadirkan 10.000 penonton," pungkas Hartono Jusuf.

(Baca: Gorontalo Utara Awali Pembukaan Gala Desa 2018)

https://bola.kompas.com/read/2018/08/11/06060058/meriahkan-gala-desa-gorontalo-utara-pakai-jurus-ini

Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke