Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Guardiola Tak Khawatir dengan Pergerakan Transfer Liverpool

Guardiola menganggap setiap klub akan melakukan apa yang mereka percaya demi meningkatkan kualitas timnya.

"Setiap klub melakukan apa yang mereka percaya. Saya benar-benar mengerti," kata Guardiola dikutip BolaSport.com dari Fourfourtwo.

"Saya tidak peduli tentang apa yang dikatakan orang tentang kami. Jika Liverpool percaya mereka harus menghabiskan uang seperti ini, hal itu karena mereka percaya yang terbaik untuk mereka," tutur Guardiola.

Baca Juga : 3 Peran yang Mungkin Akan Dimainkan Cristiano Ronaldo bersama Juventus

Guardiola, yang membawa The Citizens meraih gelar juara Liga Inggris musim lalu, pada bursa transfer kali ini baru mendatangkan satu pemain, yaitu Riyad Mahrez.

Namun, hal tersebut tak mengurangi keyakinan pelatih asal Spanyol ini membawa timnya untuk mampu mempertahankan gelar juara Liga Inggris.

Sementara itu, Liverpool menjadi salah satu klub paling sibuk pada bursa transfer musim panas ini.

Klub asal Merseyside itu tercatat sudah mendatangkan empat pemain, yaitu Xherdan Shaqiri, Naby Keita, Fabinho serta Alisson Becker. (Putra Rusdi Kurniawan)

https://bola.kompas.com/read/2018/07/25/15504188/guardiola-tak-khawatir-dengan-pergerakan-transfer-liverpool

Terkini Lainnya

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Apriyani Bangga Raih Perak Uber Cup 2024, Pemain Muda, Proses Luar Biasa

Badminton
Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke