Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Banyak Pemain Baru, Arema FC Optimistis Lawan Mitra Kukar

Arema FC yang mendatangkan banyak pemain baru optimistis menghadapi laga ini. Kemenangan 3-0 di markas Sriwijaya FC dalam laga penutup putaran pertama menjadi pemantik semangat setelah sempat tampil buruk pada awal musim.

"Seperti biasanya, kami bersiap untuk pertandingan nanti. Kami memiliki situasi yang sangat bagus pada momen ini. Pemain yang kami miliki sudah memadai," ujar Pelatih Arema FC, Milan Petrovic, saat latihan di Lapangan UMM, Kota Malang, Selasa (24/7/2018).

Saat transfer window dibuka, Arema FC mendatangkan banyak pemain. Hamka Hamzah, Makan Konate dan Alfin Tuasalamony yang hengkang dari Sriwijaya FC masuk skuad Singo Edan, dan kiper asing asal Serbia, Srdjan Ostojic, juga bergabung.

Kehadiran empat muka baru itu meningkatkan performa Arema FC. Ini membuat Milan mendapat banyak opsi untuk menentukan taktik permainan.

"Saya punya banyak pemain pengganti. Saya sangat bahagia. Karena itu saya menunggu pertandingan itu," katanya.

Arema FC, yang sempat menempati dasar klasemen sementara, saat ini berada di peringkat ke-12. Mereka mengoleksi 23 poin.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/25/06100008/banyak-pemain-baru-arema-fc-optimistis-lawan-mitra-kukar

Terkini Lainnya

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst 'Supersub', De Oranje Menang 2-1

Hasil Polandia Vs Belanda: Weghorst "Supersub", De Oranje Menang 2-1

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke