Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Man City Kalah dari Dortmund, Guardiola dan Mahrez Tetap Puas

CHICAGO, KOMPAS.com - Manajer Pep Guardiola dan gelandang Riyad Mahrez tetap puas meski Manchester City mengalami kekalahan dari Borussia Dortmund.

Borussia Dortmund menang tipis 1-0 atas Manchester City berkat gol penalti Mario Goetze pada laga International Champions Cup (ICC) 2018 di Soldier Field, 20 Juli 2018.

Kendati Manchester City kalah, Pep Guardiola tetap menilai sisi positif dari performa para pemainnya pada laga tersebut.

"Kami melawan salah satu tim terbaik di Jerman dan para pemain telah menunjukkan beberapa hal positif," kata Guardiola seperti dikutip dari situs web resmi klub.

"Kita berbicara soal keberanian, intensitas, dan keinginan untuk bermain. Saya puas para pemain menunjukkan hal itu," tuturnya.

Guardiola memang menurunkan sejumlah pemain muda pada laga tersebut. Dari susunan pemain awal, hanya kiper Claudio Bravo dan gelandang sayap Riyad Mahrez yang terbilang senior.

"Saya sangat senang bisa mendapatkan menit pertama bermain," kata Mahrez seperti dikutip dari akun Instagram pribadinya.

"Saya merasa sangat baik, demikian pula laga ini. Kami punya beberapa momen bagus. Namun, hal terpenting adalah saya mendapatkan kesempatan bermain dan kami bermain sesuai karakter tim," ucapnya.

Manchester City akan menghadapi Liverpool pada lanjutan ICC 2018. Laga tersebut akan dilangsungkan di StubHub Center pada 25 Juli atau Kamis dini hari WIB.

https://bola.kompas.com/read/2018/07/22/05303588/man-city-kalah-dari-dortmund-guardiola-dan-mahrez-tetap-puas

Terkini Lainnya

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke